Tak Lazim, Putri Tidur Pulas Selama 13 Hari

Tidur pulas

TOPMETRO.NEWS – Tidur pulas 4 hari, begitu kondisi Siti Raisa Miranda alias Echa, gadis 16 tahun, asal Banjarmasin. Bukan kali pertama, pada 2017 lalu, Echa pernah tidur hingga 13 hari lamanya. Astaga! Tahun ini, Echa sudah dua kali tertidur pulas dengan durasi lebih lama dibanding orang kebanyakan. “Sebelumnya Februari kemarin juga sempat tertidur selama satu setengah hari,” ujar ayah Echa,…

Read More

Wali Kota Medan: Anggaran Penanganan Covid-19 Harus Dapat Dipertanggungjawabkan

Wali Kota Medan

topmetro.news – Wali Kota Medan, Muhammad Bobby Afif Nasution, S.E., M.M. menekankan penanganan pandemi Covid-19, baik yang terkait masalah kesehatan maupun pemulihan ekonomi, membutuhkan akuntabilitas dalam penggunaan anggaran. “Penggunaan anggaran penanganan pandemi Covid-19 harus jelas dan dapat dipertanggungjawabkan,” tegas Wali Kota saat membuka webinar “Mewujudkan Akuntabilitas Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Dana Penanganan dan Pencegahan Covid-19 yang Bersumber dari APBD”, Selasa (6/4)…

Read More

Wali Kota Medan Tinjau Simulasi, Pelaksanaan Vaksinasi Drive Thru

Wali Kota Medan

topmetro.news – Guna memastikan kesiapan pelaksanaan vaksinasi drive thru yang dilakukan Pemko Medan,Rabu (7/4). Wali Kota Medan, Muhammad Bobby Afif Nasution,SE.,MM meninjau langsung pelaksanaan simulasi vaksinasi drive thru tersebut di ex Bandara Polonia Medan Selasa (6/4). Didampingi Plt Asisten Pemerintahan dan Sosial, Khairul Syahnan, Kepala Dinas Kesehatan, Edwin Effendi, dan Camat Medan Polonia, Amran Sanusi Rambe, Wali Kota Medan melihat…

Read More

200 Pegawai Bank Sumut Divaksin, Petugas Frontliner Diprioritaskan

pegawai Bank Sumut

topmetro.news – Sebanyak 200 pegawai Bank Sumut di wilayah kerja Kota Medan mengikuti Vaksin Sinovac Biofarma, untuk pencegahan dan pembentukan antibodi Covid-19, bertempat di Ballroom Bank Sumut, Selasa (6/4/2021). Proses pelaksanaan vaksinisasi disaksikan Direktur Utama Bank Sumut Muchamad Budi Utomo didampingi jajaran direksi dan Dewan Komisaris Bànk Sumut Corporate Secretary Bank Sumut Syahdan Ridwan Siregar menjelaskan pelaksanaan vaksinasi kepada 200…

Read More

Tak Kuat Hidup Miskin, Isteri Nikah Lagi dengan Pria Lain

Isteri nikah lagi

TOPMETRO.NEWS – Isteri nikah lagi dengan pria lain. Itu lantaran kondisi hidup yang serba sulit. Harapan untuk bahagia pun seolah punah. Begitulah Acin 54 tahun warga Dusun 5 Desa Perupuk Kabupaten Batu Bara yang hidup pasrah dengan kondisi susah. Saat dikunjungi media, Acin (54) yang menghidupi dan menjadi tulang punggung untuk ibu Nurbaiti (71) juga kedua putranya sangat miris. Rumah…

Read More

Brimob Polda Sumut Sterilkan Lokasi Latsitardanus 2021 di Binjai

Brimob Polda Sumut Sterilkan Lokasi Latsitardanus 2021 di Binjai

topmetro.news – Dalam rangka mendukung kegiatan Latsitardanus 2021 di wilayah hukum Polres Binjai, Batalyon A Pelopor Brimob Sumut mensterilkan lokasi yang digunakan dengan cairan disinfektan, Selasa (6/4/21). Sekitar 1.200 taruna/taruni dari Akademi Militer (Akmil), Akademi Angkatan Udara (AAU), Akademi Angkatan Laut (AAL), dan Akademi Kepolisian (Akpol) akan mengikuti kegiatan Latihan Integerasi Taruna Wreda Nusantara (Latsitardanus) ke-41 di Sumatera Utara. “Salah…

Read More

Bupati Asahan: Rakornis untuk Tingkatkan Silaturahmi dan Pengetahuan

Bupati Asahan: Rakornis untuk Tingkatkan Silaturahmi dan Pengetahuan

Topmetro.news – Untuk meningkatkan silaturahmi, pemahaman dan pengetahuan dalam melaksanakan tugas dan fungsinya, TP PKK Asahan gelar rapat koordinasi teknis (rakornis) di pendopo rumah Dinas Bupati Asahan, Selasa (6/4/2021). Bupati Asahan dalam pidato tertulisnya yang dibacakan Kadis Pemberdayaan Masyarakat Desa, M Azmy Ismail AP mengatakan rakornis ini merupakan forum yang sangat strategis. Evaluasi dan identifikasi masalah dapat tertuang. Sehingga keberadaan…

Read More

Identitas Jasad Mr X di Percut Seituan Terungkap

Identitas Jasad Mr X di Percut Seituan Terungkap

topmetro.news – Petugas Polsek Percut Seituan masih melakukan penyelidikan terhadap temuan jasad seorang pria tanpa identitas (Mr X) di Jalan Peringgan Kecamatan Percut Seituan, Kabupaten Deliserdang pada Senin (5/6/2021). Sejumlah saksi telah dimintai keterangan dan barang bukti dikumpulkan. Petugas berhasil mengungkap identitas korban bernama Junaidi (62), warga Jalan Mayor, Kompleks SDN 94 Medan, Kecamatan Medan Barat. Kanit Reskrim Polsek Percut…

Read More

Pimpinan OPD Harus Tingkatkan Peran untuk Dongkrak PAD Kota Medan 

Pimpinan OPD Harus Tingkatkan Peran untuk Dongkrak PAD Kota Medan 

topmetro.news – Ketua Komisi I DPRD Medan Rudiyanto Simangunsong mendesak seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemko Medan untuk meningkatkan perannya dalam upaya mendongkrak Pendapatan Asli Daerah (PAD). Ia melihat, aparat Pemko Medan masih lemah khususnya dalam penertiban reklame bermasalah di Kota Medan. “Keinginan besar Walikota Medan saat ini, bagaimana PAD yang dihasilkan bisa maksimal dengan potensi yang ada.…

Read More

Rizki Sesalkan ‘Siti’ Lepas dari Medan Zoo

Rizki Sesalkan Siti Lepas dari Medan Zoo

topmetro.news – Ketua Komisi III DPRD Medan, M. Afri Rizki Lubis, menyesalkan lepasnya Siti dari Kebun Binatang Medan (Medan Zoo) pada Selasa (30/3) lalu. Siti sendiri merupakan seekor Gajah koleksi Medan Zoo, dan telah menjadi penghuni Medan Zoo selama 15 tahun terakhir. Atas kejadian itu, Rizki menilai itu sebagai bentuk kelalaian PD Pembangunan Kota Medan sebagai pengelola Medan Zoo. “Kita…

Read More