WBP Lapas Panyabungan Antusias Ikuti Tausiyah Virtual Bersama STAIN Madina

pembinaan kepribadian Agama Islam

topmetro.news – WBP Lapas Klas IIB Panyabungan Kanwil Sumatera Utara (Sumut) mengikuti kegiatan pembinaan kepribadian Agama Islam yang terlaksana secara virtual atau media aplikasi Zoom, Rabu (6/10/2021). Kegiatan itu bertujuan untuk meningkatkan pehamanan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) tentang Agama Islam. Kegiatan Tausyiah secara virtual itu merupakan hasil kerjasama antara Lapas Klas IIB Panyabungan dengan Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Mandailing…

Read More

Wali Kota Medan Tinjau Pembetonan Jalan Hingga Malam Hari

Wali Kota Medan

topmetro.news – Wali Kota Medan, Bobby Nasution meninjau proses pembetonan jalan pancing 1 di Kel. Besar, Kec. Medan Labuhan, Selasa (5/10). Peninjauan dilakukan Bobby Nasution mulai dari sore hingga malam hari guna memastikan pembetonan tersebut berjalan dengan baik. Didampingi Plt Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Ferri Ichsan dan Camat Medan Labuhan, Rudi Asriandi, Wali Kota Medan, Bobby Nasution mengecek langsung kondisi…

Read More

Kasus ITE Akun FB Dosmar Banjarnahor II, Poldasu Lengkapi Mindik dan Penyelidikan

Besok, Kapolri Kunjungan Kerja ke Medan

topmetro.news– Kasus dugaan tindak pidana Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE) pada postingan akun facebook Dosmar Banjarnahor II, yang diduga milik Bupati Humbang Hasudutan (Humbahas) DB, masih bergulir di Subdit IV/Cybercrime Ditreskrimsus Poldasu. Kabid Humas Poldasu, Kombes Pol Hadi Wahyudi dikonfirmasi, Rabu (6/10/2021) mengatakan, penyidik masih melengkapi Mindik (Administrasi penyelidikan) dan penyelidikan. “Penyidik masih melengkapi mindik dan penyelidikan,” kata Hadi Wahyudi,…

Read More

Korban Penculikan Minta Pelaku Segera Ditangkap, Kapendam II Sriwijaya: Sudah Dipecat

korban penculikan

topmetro.news – Fandi Wahyudi mengaku sudah dua kali menjadi korban penculikan dan penganiayaan oleh sejumlah pria diantaranya diduga seorang oknum aparat. Pertama terjadi pada Rabu 22 Juli 2020 pukul 22.00 WIB, dilakukan Andi Cs. “Di situ hancur wajah aku dipukuli orang itu, sudah ku buat laporan dengan STPL/475/ VII/2020/SU/Polrestabes Medan/Sek Patumbak,” ungkap Fandi didampingi ibunya kepada wartawan di Medan, Rabu…

Read More

Jelang Sidang Gugatan Moedoko ke PTUN, Partai Demokrat akan Hadirkan Saksi Fakta dan Ratusan Bukti

Kuasa hukum Partai Demokrat

topmetro.news – Kuasa hukum Partai Demokrat, Hamdan Zoelva (foto), menyatakan Partai Demokrat memiliki ratusan fakta hukum untuk membuktikan bahwa Keputusan Menteri Hukum dan HAM yang menolak pengesahan hasil Kongres Luar Biasa (KLB ) Moeldoko adalah sudah tepat menurut hukum. Hamdan menyampaikan pernyataan itu terkait sidang gugatan Moeldoko yang akan berlangsung, Kamis (7/10/2021) siang, di Pengadilan TUN Jakarta. Sebagaimana diketahui pada…

Read More

Puluhan Mesin Judi Beroperasi di Plaza Yanglim

Plaza Yanglim

topmetro.news – Puluhan jesin judi ketangkasan jenis tembak ikan dan jackpot beroperasi di Plaza Yanglim, Jalan Emas, Kelurahan Sei Rengas II, Kecamatan Medan Area. Menurut warga, bisnis haram perjudian itu beroperasi tak mengenal waktu, selama 24 jam. Praktik penyakit masyarakat (pekat) tersebut mampu meraup omset hingga ratusan juta setiap harinya. “Setiap harinya ramai orang datang untuk bermain judi di gedung…

Read More

Gubsu Tetapkan 23 Pengurus FKDM Sumut 2021 – 2026

FKDM Sumut

topmetro.news – Gubernur Sumut (Gubsu) H Edy Rahmayadi menetapkan komposisi kepengurusan Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM) Propinsi Sumut masa bakti 2021 – 2026 yang diketuai Dr Ismail Efendy MSi. Kepengurusan baru forum bentukan pemerintah tersebut menggelar rapat teknis, Selasa (6/10) setelah Kepala Badan Kesbangpol Sumut H Safruddin SH MHum menyerahkan Surat Keputusan (SK) Gubsu kepada para pengurus, Rabu (29/9) di…

Read More

Sempat Lempar Petugas Dengan Batu, Enam Pelaku Narkoba Akhirnya Diringkus dari Tembung

pelaku narkoba

topmetro.news – Polisi menggerebek kawasan pemukiman padat penduduk rawan narkoba di Pasar 7 Beringin Gang Semangka Tembung, Kecamatan Percut Sei Tuan, Rabu (6/10/2021) siang. Penggerebekan itu mendapat perlawanan dari terduga pelaku narkoba. Mereka melempari batu ke arah petugas yang melakukan penyisiran. Aksi perlawanan pemadat narkoba ini berhasil diredam personel Polsek Percut Sei Tuan. Polisi juga menangkap enam orang diduga penjual…

Read More

Perusahaan Sawit di Aceh Singkil Komitmen Keluarkan Kebun Plasma Sebesar 20 Persen

program pembangunan kebun masyarakat

topmetro.news – Wujud pengentasan kemiskinan, Kabupaten Aceh Singkil minta seluruh perusahaan sawit yang ada di daerah, melakukan program pembangunan kebun masyarakat. Yakni, kebun plasma sebesar 20%. Terkait hal itu, pertemuan pun kemudian berlangsung di Hotel Four Points Medan. Hadir antara lain, Bupati Aceh Singkil, ketua dan anggota DPRK, beberapa kepala dinas, dan para staf ahli. Kemudian hadir Ketua YARA Aceh,…

Read More

WBP Kristen Ikuti Ibadah Pembinaan Rohani di Lapas Panyabungan

ibadah pembinaan rohani

topmetro.news – Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Kristen di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas IIB Panyabungan Kanwil Kemenkumham Sumut, mengikuti ibadah pembinaan rohani di gereja, Rabu (6/10/2021). Kegiatan kerohanian itu mengangkat tema ‘Berpegang Teguh dalam Pengharapan’. Yang memimpin ibadah adalah Pdt Sahat Napitupulu, dari HKBP (Huria Kristen Batak Protestan) Panyabungan Kabupaten Mandailing Natal (Madina). Kalapas Klas IIB Panyabungan Hamdi Hasibuan kepada topmetro.news…

Read More