Bawaslu Sumut Kolaborasi Cipayung, Kolega & Media Awasi Netralitas ASN Tolak Politik Uang di Simalungun

topmetro.news – Dalam persiapan menuju Pilkada Serentak 2024, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Sumatera utara (Sumut) memperkuat upaya pengawasan dengan menggandeng Kolaborasi Anak Bangsa (Kolega), kelompok Cipayung, serta media di hotel Agave Kabupaten Simalungun, Sabtu (2/11/2024). Komisioner Bawaslu Sumut, Saut Boangmanalu mengatakan forum grup discusion (FGD) hari ini dilakukan untuk mengawal netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) dan menolak praktik politik uang…

Read More

Di Simalungun, 3 Pelaku Jadi Tersangka Gegara Nekat Nyabu di Hotel

Nyabu di hotel

TOPMETRO.NEWS – Nyabu di hotel. Inilah yang dilakoni 3 orang yang kini sudah dijadikan tersangka Kepolisian Resor (Polres) Simalungun. Ketiga tersangka itu nekat nyabu di hotel, satu kamar hotel kawasan Pertanian, Kabupaten Simalungun. Polres Simalungun lewat personel Polsek Perdagangan yang menerima laporan masyarakat yang menyebut ada sejumlah orang nyabu di hotel langsung bergerak untuk mengamankan 3 tersangka yang diduga melakoni…

Read More

2 Maling Lembu di Simalungun Diamuk Massa, Diikat ke Pohon Sawit

maling lembu

TOPMETRO.NEWS – 2 maling lembu yang pelakunya masih tergolong muda tertangkap basah. Keduanya dipergoki sedang mencuri ternak lembu milik warga. Peristiwa ini terjadi di Nagori Silinder, Kecamatan Dolok Batu Nanggar-Serbelawan, Kabupaten Simalungun pada Sabtu 20 Juli 2024 sekira pukul 21.00 WIB. Aksi maling lembu yang tertangkap basah itu menyulut emosi massa. Publik akhirnya menangkap para pelaku hingga menghakiminya. Satu unit…

Read More

Masyarakat dan Seniman Jawa Jamu Nikson Nababan di Serbelawan Simalungun

Dr Nikson Nababan berkesempatan mengadiri undangan masyarakat Komunitas Jawa, Desa Kampung Lalang, Kelurahan Serbelawan, Kecamatan Dolok Batu Nanggar, Kabupaten Simalungun, Sabtu (6/7/2024)

topmetro.news – Bakal calon Gubernur Sumatera Utara Dr Nikson Nababan berkesempatan mengadiri undangan masyarakat Komunitas Jawa, Desa Kampung Lalang, Kelurahan Serbelawan, Kecamatan Dolok Batu Nanggar, Kabupaten Simalungun, Sabtu (6/7/2024). Kehadiran Nikson bersama rombongan dapat sambutan meriah jajaran Pengurus Kesenian Reog Jaranan Pemuda Sumut (KRJPS), dengan menggelar Tari Kesenian Khas Reog dan Jaran Kepang. Penyambutan pun penuh oleh seratusan masyarakat desa…

Read More

Masyarakat Simalungun Minta Megawati Soekarnoputri Restui Nikson Nababan Calon Gubernur

topmetro.news – Antusiasme masyarakat Kecamatan Perdagangan, Kabupaten Simalungun terlihat saat menyambut kehadiran Bakal Calon Gubernur Sumatera Utara Nikson Nababan di daerah itu, Sabtu (29/6/2024). Diketahui, Mantan Bupati Tapanuli Utara dua periode gencar bergerilya mengunjungi dan menyapa masyarakat di berbagai daerah Sumut termasuk di Kecamatan Perdagangan Simalungun. Di hadapan seratusan masyarakat, Nikson membeberkan apa yang telah dilakukannya saat memimpin Taput 10…

Read More

Lurah Sinaksak Armada Purba SH Gelar Nobar Indonesia Vs Filipina

Pertandingan lanjutan Babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara Indonesia vs Filipina akan berlangsung, Selasa (11/6/2024) mendatang

topmetro.news – Pertandingan lanjutan Babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara Indonesia vs Filipina akan berlangsung, Selasa (11/6/2024) mendatang. Sebagai bentuk dukungan terhadap perjuangan Timnas Indonesia, akan ada nonton bareng di Balai Harungguan Kantor Lurah Sinaksak Kecamatan Tapian Dolog, Kabupaten Simalungun. Demikian kata Lurah Sinaksak Armada Purba SH, Sabtu (8/6/2024). Armada Purba SH mengatakan, kekalahan Indonesia atas Irak pada pertandingan sebelumnya…

Read More

Zonny Waldi Maju Balon Bupati, Harapan Baru Masyarakat Simalungun

topmetro.news – Nama H Zonny Waldi mengemuka dalam kontestasi Pemilihan Bupati (Pilbup) Simalungun di Pilkada 2024. Lewat jargon ‘Sahabat Semua Suku’, majunya Zonny Waldi menuai respon positif dan dukungan dari segala elemen masyarakat, tokoh agama dan adat. “Zonny Waldi juga sebagai wujud harapan baru bagi masyarakat Simalungun dari berbagai sektor pembangunan yang selama ini belum terealisasikan,” kata Ketua Dewan Pimpinan…

Read More

Zonny Waldi Daftar ke Partai Demokrat Sumut, Siap ‘Bertarung’ di Pilkada 2024

Tingginya elektabilitas serta besarnya harapan masyarakat Kabupaten Simalungun untuk sebuah perubahan, pertumbuhan ekonomi, dan pembangunan, menuai desakan terhadap Wakil Bupati Simalungun Drs H Zonny Waldi SSos MM untuk maju di Pilkada 2024.

topmetro.news – Tingginya elektabilitas serta besarnya harapan masyarakat Kabupaten Simalungun untuk sebuah perubahan, pertumbuhan ekonomi, dan pembangunan, menuai desakan terhadap Wakil Bupati Simalungun Drs H Zonny Waldi SSos MM untuk maju di Pilkada 2024. Mantan birokrat tulen, yang sukses meniti karirnya sebagai aparatur sipil negara (ASN) dengan sejumlah jabatan strategis, atau pimpinan di OPD Sumatera Utara ini dinilai mumpuni serta…

Read More

Menuju Pilkada Simalungun, Radiapoh Hasiholan Sinaga Akan Merangkul Semua Partai

Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga SH MH (RHS) melalui tim, Chrismes Haloho, mengambil formulir pendaftaran untuk menjadi Bakal Calon Bupati Simalungun Periode 2025-2030 di Kantor Partai Demokrat dan Partai Perindo Simalungun, Jumat (26/4/2024).

topmetro.news – Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga SH MH (RHS) melalui tim, Chrismes Haloho, mengambil formulir pendaftaran untuk menjadi Bakal Calon Bupati Simalungun Periode 2025-2030 di Kantor Partai Demokrat dan Partai Perindo Simalungun, Jumat (26/4/2024). Formulir pendaftaran diserahkan Ketua Partai Demokrat Simalungun Johannes Sipayung dan Ketua Partai Perindo Simalungun Sariadi Saragih. Ketika ditanyakan partai apa saja yang akan didaftarkan, Chrismes…

Read More

Kelurahan Sinaksak Juara 1 Lomba Tortor Simalungun Tingkat Remaja Kecamatan Tapian Dolok

TP PKK Kabupaten Simalungun menggelar Festival Lomba Tari (Tortor) Simalungun, Jumat (19/04/224), sekira pukul 10.30 WIB. Ada pun tujuan lomba adalah untuk melestarikan Budaya Simalungun.

topmetro.news – TP PKK Kabupaten Simalungun menggelar Festival Lomba Tari (Tortor) Simalungun, Jumat (19/04/224), sekira pukul 10.30 WIB. Ada pun tujuan lomba adalah untuk melestarikan Budaya Simalungun. Untuk Tingkat Kecamatan Tapian Dolok, Kelurahan Sinaksak berhasil meraih Juara 1. Selanjutnya Nagori Dolok Ulu, Nagori Dolok Maraja, Nagori Bayu Muslimin, dan Nagori Dolok Simbolon. Camat Tapian Dolok Juraini Purba dalam sambutan berharap…

Read More