Polres Serdang Bedagai Gelar Latpra Ops Lilin Toba 2025, Siap Amankan Natal dan Tahun Baru

topmetro.news, Sergai – Kepolisian Resor (Polres) Serdang Bedagai menggelar Latihan Pra Operasi (Latpra Ops) Lilin Toba 2025 sebagai bentuk kesiapan pengamanan perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Jumat (19/12/2025) sekira pukul 09.00 WIB hingga selesai, bertempat di Aula Patriatama Polres Serdang Bedagai. Latpra Ops Lilin Toba 2025 dipimpin oleh Kapolres Serdang Bedagai AKBP Jhon Sitepu,…

Read More

Upacara Hari Bela Negara di Sergai, Wakapolres Tegaskan Bela Negara adalah Panggilan Hati Setiap Warga

topmetro.news, Sergai – Pemerintah Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) menggelar Upacara Peringatan Hari Bela Negara (HBN) Tahun 2025 yang berlangsung khidmat di Lapangan Apel Kantor Bupati Sergai, Desa Firdaus, Kecamatan Sei Rampah, Jumat (19/12/2025) pagi. Upacara dimulai pukul 07.30 WIB dan dihadiri unsur Forkopimda, TNI-Polri, jajaran instansi vertikal, tokoh agama, serta peserta upacara dari berbagai elemen. Kapolres Serdang Bedagai AKBP Jhon…

Read More

Ini Kata Gubernur Bobby Nasution : Stok Pangan Jelang Nataru

topmetro.news, Medan – Jelang Natal dan Tahun Baru (Nataru), Gubernur Sumatera Utara (Sumut), Bobby Nasution memastikan stok bahan pangan pokok di Sumut aman. Hal tersebut disampaikannya setelah melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke pasar Sei Kambing dan pasar Sukaramai Medan, Kamis (18/12/2025). “Stok aman semua,” kata Bobby di pasar Sukaramai Medan. Meski begitu, ada beberapa komoditas pangan yang jalur distribusinya terganggu…

Read More

Ini Kata Wagubsu : Tantangan Berat di Nataru 2025

topmetro.news, Medan – Wakil Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Surya mendorong seluruh sumber daya dikerahkan agar Natal dan Tahun Baru (Nataru) tahun 2025 dapat berjalan lancar. Ini perlu dilakukan karena tantangan Nataru tahun ini lebih berat karena Sumut masih berstatus bencana. Hal itu dikatakan Wagub dalam Rapat Koordinasi Lintas Sektoral Operasi Kepolisian Terpusat “Lilin Toba- 2025” yang digelar di Aula Tribrata…

Read More

Pungli Retribusi Parkir RS Vita Insani, Mantan Kadishub Siantar Julham Situmorang Dihukum Setahun Penjara

topmetro.news, Medan — Mantan Kepala Dinas Perhubungan (Kadishub) Kota Pematangsiantar, Julham Situmorang, divonis satu tahun penjara dalam perkara pungutan liar (pungli) retribusi parkir di Rumah Sakit Vita Insani (RSVI) yang terjadi pada periode Mei hingga Juli 2024 dengan total nilai Rp48,6 juta. Vonis tersebut dibacakan majelis hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan Negeri (PN) Medan yang diketuai Muhammad…

Read More

Pasangan Sedarah Pembuang Mayat Bayi Lewat Ojol Divonis Lima Tahun Penjara

topmetro.news, Medan — Majelis hakim Pengadilan Negeri Medan menjatuhkan vonis lima tahun penjara kepada Reynaldi (25) dan Najma Hamida (21), kakak beradik yang menjadi terdakwa dalam perkara pembuangan jasad bayi menggunakan jasa ojek online (ojol) di salah satu masjid di Kota Medan. Putusan hukum terhadap pasangan sedarah tersebut dibacakan majelis hakim yang diketuai Pinta Uli Tarigan dalam sidang yang digelar…

Read More

Jembatan Aramco Rampung, Akses Hinai Terbuka

topmetro.news, Medan – Satgas Gulbencal Kodam I/BB menyelesaikan pemasangan jembatan Aramco di Dusun 3 Pondok Gudang, Desa Perkebunan Tanjung Beringin, Kecamatan Hinai, Kabupaten Langkat, Selasa (16/12/2025). Jembatan ini menjadi penghubung penting antara Kecamatan Hinai dan Kecamatan Padang Tualang. Pemasangan jembatan dilakukan bersama personel Yon Zipur I/BB dengan dukungan alat berat dan kendaraan angkut. Pekerjaan tersebut dilaksanakan untuk memulihkan akses masyarakat…

Read More

Pelindo Belawan Evaluasi Terminal untuk Perkuat Layanan

topmetro.news, Medan – PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 1 Belawan bersama Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Utama Belawan melakukan evaluasi kinerja pelayanan operasional Pelabuhan Belawan, Selasa (17/12/2025). Kegiatan tersebut ditandai dengan penandatanganan Berita Acara Hasil Evaluasi Kinerja oleh Executive General Manager Pelindo Regional 1 Belawan dan Kepala KSOP Utama Belawan sebagai bentuk sinergi operator dan regulator. Evaluasi dilakukan terhadap…

Read More

Kejari Belawan Raih Penghargaan WBK 2025 dari Jaksa Agung

topmetro.news, Medan — Kejaksaan Negeri (Kejari) Belawan, Sumatera Utara, meraih penghargaan sebagai satuan kerja berpredikat Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) Tahun 2025. Penghargaan tersebut diberikan oleh Jaksa Agung Republik Indonesia, ST Burhanuddin. Piagam penghargaan diterima langsung Kepala Kejari Belawan Dr. Yusup Darmaputra, SH, MH, dalam acara penyerahan yang berlangsung di Kejaksaan Agung Republik Indonesia. Penyerahan piagam dilakukan oleh Pelaksana Tugas…

Read More

Polres Sergai Musnahkan 23,5 Kg Ganja Madina

topmetro.news, Sergai – Kepolisian Resor (Polres) Serdang Bedagai kembali menegaskan komitmennya dalam memberantas peredaran narkotika lintas daerah. Sebanyak 28 paket narkotika jenis ganja kering dengan berat bersih 23.760 gram dimusnahkan jajaran Polres Sergai dalam kegiatan pemusnahan barang bukti, Rabu (17/12/2025). Pemusnahan barang bukti tersebut dipimpin langsung oleh Wakapolres Serdang Bedagai, Kompol Rudi Candra, di halaman Mapolres Sergai, Desa Firdaus, Kecamatan…

Read More