Cuaca Medan Hari Ini: Cerah Berawan Tapi Hujan Petir Mengintai

topmetro.news, Medan – Warga Kota Medan disarankan tetap waspada terhadap potensi cuaca ekstrem pada hari ini, Senin (2/6/2025). Berdasarkan data resmi dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), kondisi cuaca Medan diprediksi cerah berawan sejak pagi hari. Suhu udara diperkirakan berkisar antara 24 hingga 32 derajat Celsius, dengan kelembaban tinggi mencapai 80 hingga 97 persen. Kecepatan angin berada di rentang…

Read More