Penyerahan DIPA & DAK, Gubsu Minta Jangan Ada Proyek Kejar Tayang

gubsu serahkan dipa dak

TOPMETRO.NEWS – Gubsu Tengku Erry Nuradi menyerahkan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) dan pagu Dana Alokasi Khusus (DAK) fisik/Dana Desa Provsu tahun 2018 kepada para Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) di Sumut. Saat penyerahan yang digelar di Aula Martabe kantor Gubsu, Selasa 19 Desember 2017 itu, Gubsu meminta kepada pengelola anggaran jangan ada lagi istilah proyek kejar tayang yang dikerjakan di…

Read More