Julian Alaphilippe Juara Dunia Road Race Balap Sepeda 2020

julian alaphilippe

topmetro.news – Pebalap Prancis Julian Alaphilippe menyandang gelar juara dunia pertamanya setelah memenangi balapan nomor men elite pada Kejuaraan Dunia Road Race 2020 di Imola, Italia, Minggu waktu setempat. Pada balapan yang menempuh jarak 258 km di Sirkuit Emilia-Romagna itu, Alaphilippe baru melancarkan serangan di tanjakan terakhir di Gallisterna pada 12 kilometer menjelang finis. Dia melakukannya sembari terus memberikan tekanan…

Read More