topmetro.news – Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) atau Indonesia Eximbank dan Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) menyepakati kerjasama dalam rangka pencegahan dan pemberantasan tindak pidana pencucian uang. Kesepakatan ini ditandai dengan penandatanganan Nota Kesepahaman tentang Pencegahan Dan Pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang di Lingkungan Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (Indonesia Eximbank) oleh Ketua Dewan Direktur LPEI, Rijani Tirtoso dan…
Read MoreTag: kerja sama
Gubernur dan Ketua KPU Sumut Teken Kerja Sama Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan
topmetro.news – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) dan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumut menjalin kerja sama tentang pemutakhiran data pemilih berkelanjutan. Dengan data pemilih yang terus diperbarui diharapkan penyelenggaraan Pemilu semakin lancar dan meningkatnya partisipasi pemilih. Kerja sama tersebut ditandai dengan penandatanganan Nota Kesepahaman atau Memorandum of Understanding (MoU) oleh Gubernur Sumut Edy Rahmayadi dan Ketua KPU Sumut Herdensi…
Read MoreWagubsu Bahas Peluang Kerja Sama Energi, Pariwisata dan Pengelolaan Sampah dengan Denmark
topmetro.news – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) membahas peluang kerja sama di bidang energi, pariwisata dan pengelolaan sampah dengan Denmark. Ketiga bidang ini merupakan poin penting untuk kemajuan Sumut ke depannya. Hal ini disampaikan Wakil Gubernur (Wagub) Sumut Musa Rajekshah usai bertemu dengan Duta Besar Denmark untuk Indonesia, Timor Leste, Papua Nugini dan ASEAN Lars Bo Larsen, Rabu (17/3),…
Read More