Simulasi Sistem Down, Pelindo Uji Ketahanan Operasional di Medan

topmetro.news, MEDAN – PT Pelindo Regional 1 bersama PT Pelindo Multi Terminal (SPMT) menggelar latihan Business Continuity Management System (BCMS) bertajuk “Pelayanan Operasi Manual Akibat Gangguan Sistem” pada Selasa (12/8), di Grha Pelindo, Medan. Simulasi ini digelar sebagai bentuk kesiapan menghadapi potensi gangguan sistem operasional pelabuhan. Drill dilakukan secara bertahap, dimulai dari simulasi dalam ruangan (table top exercise) hingga aksi…

Read More