Polsek Patumbak Ringkus Residivis Spesialis Curanmor, Pelaku Ditembak Kaki

topmetro.news, Medan – Tim Unit Reaksi Cepat (URC) Reserse Kriminal (Reskrim) Polsek Patumbak berhasil meringkus seorang residivis spesialis pencurian kendaraan bermotor (curanmor) berinisial Muhammad Arif Lubis (23) pada Senin (23/6/2025) sekitar pukul 23.30 WIB. Pelaku terpaksa dilumpuhkan dengan tembakan terukur di kaki kirinya karena mencoba melawan petugas saat dilakukan pengembangan kasus untuk mencari keberadaan pelaku lain, Fandi (DPO), di Gang…

Read More