topmetro.news, Kudus – Tim Wushu Sumut berkekuatan dua atlet taolu dan sebelas atlet Sanda beraptasi mencoba arena pertandingan, di GOR Djarum Kaliputus Kudus, Jateng, jelang laga cabor ini pada PON Bela Diri II/2025 mulai, pada Jumat (24/10/2025). “Tadi sesuai pendaftaran ulang kita sengaja membawa para atlet mencoba venue Wushu di GOR Djarum Kaliputus, agar para pesanda bisa lebih beradaptasi dengan…
Read MoreTag: Sanda
Wushu Sumut Konsentrasi di Nomor Sanda Mendulang Medali di PON Bela Diri II/2025
topmetro news, Kudus – Wushu Sumut konsentrasi di nomor sanda pada PON Bela Diri II/2025 yang akan berlangsung di Kudus, Jawa Tengah 23 hingga 26 Oktober mendatang. Ketua Umum Pengprov WI Sumut Darsen Song ketika ditemui di sela – sela menyaksikan anak didiknya berlatih di GOR Veteran belum lama ini menjelaskan, pihaknya telah menyiapkan 11 atlet (7 putra dan 4…
Read More