topmetro.news – Kejuaraan Aquabike World Championship 2024 di Danau Toba telah resmi berakhir, menyisakan kesan positif bagi pengunjung, terutama dari layanan shuttle bus gratis yang disediakan Dinas Perhubungan Sumatera Utara (Dishub Sumut). Selama acara, bus ini melayani hingga 1.000 orang per hari, naik signifikan dari awal acara yang hanya sekitar 500 penumpang. “Kami sangat senang melihat antusiasme masyarakat terhadap layanan…
Read MoreTag: Shuttle Bus Gratis
Nonton Aquabike Jetski World Championship 2024 di Samosir, Pengunjung Antusias Gunakan Shuttle Bus Dishub Sumut
topmetro.news – Gelaran Aquabike Jetski World Championship 2024 di Waterfront, Samosir, sukses menarik perhatian ribuan pengunjung. Salah satu layanan yang menjadi favorit adalah shuttle bus gratis yang disediakan oleh Dinas Perhubungan (Dishub) Sumatera Utara, memudahkan akses ke venue. Pada Sabtu (16/11/2024), jumlah penumpang shuttle bus mencapai 1000 orang lebih orang dengan berbagai rute yang disediakan: HKBP Buhit – Simpang Kejaksaan,…
Read MoreHari Pertama Aquabike di Tongging, Pengunjung Antusias Gunakan Shuttle Bus Gratis
topmetro.news – Gelaran Aquabike World Championship 2024 di kawasan Danau Toba disambut antusias oleh masyarakat, terutama pada hari pertama acara di Tongging, Karo. Ratusan pengunjung dari berbagai daerah datang berbondong-bondong menyaksikan ajang internasional ini, yang berlangsung selama lima hari di empat kabupaten yakni Karo, Dairi, Simalungun, dan Samosir, mulai 13 hingga 17 November 2024. Dinas Perhubungan Provinsi Sumatera Utara (Dishub…
Read MoreBerikan Kenyamanan Mobilitas Pengunjung Selama Event Aquabike 2024, Dishub Sumut Sediakan Shuttle Bus Gratis
topmetro.news – Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Sumatera Utara (Sumut) terus melakukan berbagai persiapan guna mendukung kelancaran mobilitas pengunjung pada ajang internasional Aquabike World Championship 2024 di Danau Toba, yang akan berlangsung pada 13-17 November 2024. Salah satu langkah yang dilakukan adalah menyediakan shuttle bus gratis, yang akan memudahkan penonton mencapai venue tanpa harus repot mencari parkir atau menghadapi kemacetan. Kepala…
Read More