topmetro.news, Medan – Badan Pengawasan Pemilu (Bawaslu) Sumatera Utara mencatat penanganan pelanggaran pada masa tahap Pemilu 2024 se-Sumut, berjumlah 65 laporan, yang diterima di 33 Bawaslu Kabupaten/Kota. Ke-65 laporan diterima, temuan 17 laporan, diregistrasi 49 laporan, tidak registrasi 31 laporan dan belum diregistrasi 2 laporan. Data tersebut, pada penanganan dilakukan Bawaslu pada Desember 2023. Koordinator Divisi Hubungan Masyarakat, Data, dan…
Read More