Sabet Dua Medali Tim Bridge PWI Sumut Ukir Sejarah Porwanas 2024

Topmetro.news – Tim bridge PWI Sumatera Utara mencatatkan sejarah pada Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIV Kalimantan Selatan 2024. Untuk pertama kalinya, PWI Sumut meraih medali di cabang bridge Porwanas. Tidak tanggung-tanggung, bridge PWI Sumut langsung meraih dua medali. Bridge PWI Sumut kembali meraih medali perunggu dari nomor berpasangan yang pada pertandingan di Gedung Kwarda Pramuka, Kota Banjarmasin, Jumat (23/8).…

Read More