topmetro.news, Medan – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) menyerahkan bonus senilai Rp66 miliar kepada atlet dan pelatih peraih medali pada PON XXI Aceh-Sumut 2024 dan Peparnas XVII Jawa Tengah 2024. Penyerahan dilakukan di Aula Raja Inal Siregar, Kantor Gubernur Sumut, Selasa (25/3) lalu dipimpin langsung oleh Gubernur Sumut Bobby Nasution. Bobby menyebut bonus ini sebagai komitmen apresiasi daerah terhadap…
Read MoreTag: #topmetroNews
Stadion Fajar Agung Bergemuruh, Jurnalis FC Juara Fourfeo Tour Dambaan 2025
topmetro.news, Sergai – Atmosfer penuh semangat kembali menggema di Stadion Fajar Agung, Desa Bengabing, Kecamatan Pegajahan, Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai), pada Jumat (12/12/2025). Turnamen Sepak Bola Fourfeo Tour Dambaan 2025 sukses menghadirkan euforia sportivitas dan kebersamaan dengan mempertemukan empat tim terbaik dalam laga penuh strategi dan tensi tinggi. Empat tim yang ambil bagian dalam turnamen ini adalah Old Crack Sergai,…
Read MoreMarhot Harahap Resmi Pimpin DPC PBB Medan 2025-2030
topmetro.news, Medan – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Bulan Bintang resmi menunjuk Marhot Harahap sebagai Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PBB Kota Medan periode 2025-2030. Penetapan tersebut menandai dimulainya konsolidasi baru PBB untuk memperkuat basis politik di ibu kota Provinsi Sumatera Utara. Surat Keputusan (SK) DPP PBB diserahkan langsung oleh Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) PBB Sumatera Utara, Awaluddin Sibarani,…
Read MoreSpin-off InfraNexia Disetujui, Tegaskan Langkah Penguatan Bisnis Infrastruktur TelkomGroup
topmetro.news, Jakarta– PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) secara daring, pada Jumat (12/12). Melalui agenda RUPSLB tersebut, Telkom resmi memperoleh persetujuan pemegang saham independen atas pemisahan (spin-off) sebagian bisnis dan aset Wholesale Fiber Connectivity dari Telkom kepada PT Telkom Infrastruktur Indonesia (TIF) yang dikenal dengan InfraNexia. Tergolong sebagai transaksi afiliasi sebagaimana diatur…
Read MoreKomisi Reformasi Polri, Publik Minta Polri Independen dan Bebas Intervensi Politik
topmetro.news, Medan – Komisi Percepatan Reformasi Polri menyerap berbagai aspirasi dari tokoh masyarakat, praktisi hukum, LSM, akademisi, dan mahasiswa di Sumatera Utara (Sumut). Salah satu masukan utama adalah pentingnya Polri bersikap independen dan bebas dari intervensi politik. Aspirasi tersebut dihimpun Anggota Komisi Mahfud MD dan Ahmad Dofri dalam public hearing di Ruang Dewan Pertimbangan Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara (USU),…
Read MoreJelang Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Wagub Sumut Minta OPD Laksanakan Instruksi Mendagri
topmetro.news, Medan – Menjelang perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Utara (Sumut) Surya meminta seluruh organisasi perangkat daerah (OPD) segera melaksanakan instruksi Menteri Dalam Negeri (Mendagri) sebagai langkah antisipasi dan pengamanan di daerah. Hal tersebut disampaikan Wagub Surya usai mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) Mengantisipasi Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 bersama Mendagri Muhammad Tito Karnavian,…
Read MoreTerungkap! Rp843 Miliar Hilang dari Pernyataan Resmi, Elfenda: Ini Tidak Wajar!
topmetro.news, Medan – Polemik anggaran Belanja Tak Terduga (BTT) bencana di Sumatera Utara (Sumur) memasuki babak baru setelah munculnya dokumen Pergub Sumut Nomor 7 Tahun 2025 yang mencatat alokasi BTT Rp843 miliar. Angka ini bertentangan dengan pernyataan Gubernur Sumut Bobby Nasution yang menyebut nilai awal anggaran hanya Rp123 miliar. Analis FITRA Sumut Elfenda Ananda, menegaskan bahwa kontradiksi tersebut bukan kekeliruan…
Read MoreBerangsur Pulih Di Atas 80%, TelkomGroup Terus Lakukan Percepatan Pemulihan Layanan di Lokasi Bencana Sumatra
topmetro.news, Medan– Medan PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) terus berupaya melakukan percepatan pemulihan layanan telekomunikasi di Aceh, Sumatra Utara, dan Sumatra Barat pasca bencana banjir bandang dan longsor. Upaya ini dilakukan untuk menjaga ketersediaan layanan agar komunikasi masyarakat, relawan, dan lembaga penanganan bencana tetap berjalan lancar tanpa hambatan sekaligus mendukung normalisasi aktivitas masyarakat terdampak. Hingga 10 Desember 2025, progres…
Read MoreIni Kata Gubsu Bobby Nasution : Tidak Ada Pemangkasan Anggaran Bencana Ratusan Miliar
topmetro.news, Medan – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Muhammad Bobby Afif Nasution menjelaskan kondisi anggaran penanganan bencana yang disebut-sebut mengalami pemangkasan yang cukup besar pada tahun 2025 ini. Beredar kabar jika anggaran bencana provinsi Sumut tahun 2025 mengalami pemotongan dari Rp843 Miliar menjadi Rp98 Miliar. Bobby pun menanggapi kabar tersebut. “Yang ngomong siapa itu (ada pemangkasan)?,” ujarnya menjawab pertanyaan Wartawan, Rabu…
Read MoreSambut Natal 2025, Dinas Kominfo Sumut Sampaikan Doa untuk Korban Banjir dan Longsor
topmetro.news, Medan – Keluarga besar Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Sumatera Utara (Sumut) menggelar Perayaan Natal 2025 di Gereja Kristen Protestan Simalungun (GKPS) Sidorame, Jalan Pelita I Medan, Rabu (10/12/2025). Dalam perayaan yang berlangsung khidmat dan penuh sukacita tersebut, jajaran Dinas Kominfo Sumut menyampaikan doa bagi para korban bencana banjir dan tanah longsor yang terjadi di sejumlah wilayah Sumut, seperti…
Read More