topmetro.news, Medan – Musibah banjir yang melanda sejumlah wilayah di Sumatera Utara masih menyisakan dampak bagi masyarakat. Menyikapi kondisi tersebut, YPI HM DIM berpartisipasi dalam kegiatan *Konser Amal untuk Musibah Banjir* 2025 sebagai bentuk kepedulian kemanusiaan. Bantuan diserahkan oleh perwakilan YPI HM DIM, M. Saufi Azmy, S.Si dan Ahmad Afandi, S.Pd, pada Jumat, 12 Desember 2025, di Hotel Madani Medan.…
Read More