topmetro.news, Jakarta – Presiden Prabowo Subianto menyampaikan terima kasih kepada Liga Muslim Dunia dan Pemerintah Arab Saudi atas dukungan terhadap rencana pembangunan Kampung Haji bagi jamaah Indonesia di negara tersebut. Hal itu disampaikan Wakil Menteri Haji dan Umrah Dahnil Anzar Simanjuntak usai mendampingi Presiden Prabowo bertemu Sekretaris Jenderal Liga Muslim Dunia Syekh Mohammed bin Abdulkarim Al-Issa di Istana Merdeka, Jakarta,…
Read MorePenulis: YONAN FEBRIAN
Kemlu Nayatakan Sebanyak 125 WNI Selamat Dalam Kebakaran Apartemen di Hong Kong, 5 Masih Dicari
topmetro.news, Jakarta – Kementerian Luar Negeri (Kemlu) RI menyatakan bahwa 125 Warga Negara Indonesia telah dikonfirmasi selamat dalam peristiwa kebakaran besar yang melanda kompleks apartemen Wang Fuk Court di Tai Po, Hong Kong, pekan lalu. “Sampai dengan 3 Desember 2025 … estimasi jumlah WNI yang tinggal di kompleks apartemen adalah 140 orang, sebanyak 125 di antaranya selamat,” menurut pernyataan tertulis…
Read MoreTim SAR Kembali Temukan Dua Korban Banjir Bandang di Tapanuli Selatan
topmetro.news, Batang Toru – Tim SAR Gabungan kembali menemukan dua korban banjir bandang di Desa Aek Ngadol, Kecamatan Batang Toru, Kabupaten Tapanuli Selatan, pada Rabu 3 Desember 2025. Korban pertama, seorang perempuan, ditemukan di Desa Batu Hula, Kecamatan Batang Toru, dalam kondisi meninggal dunia pada pukul 14.00 WIB. Korban kedua, seorang laki-laki, ditemukan di Desa Aek Ngadol, Kecamatan Batang Toru,…
Read MoreArtis Epy Kusnandar Meninggal Dunia karena Pecah Pembuluh Darah, Mari Kenali 8 Tandanya!
topmetro.news, Jakarta – Artis Epy Kusnandar menghembuskan nafas terakhir pada Rabu (3/12/2025). Pihak keluarga menyampaikan bahwa Epy mengalami pembuluh darah di bagian otak pecah. “Memang betul ada penyumbatan pembuluh darah di belakang otak. Katanya ukurannya cuma segini. Batang otak itu katanya ukurannya cuma segini. Yang tersumbatnya hanya satu tapi itu pusat kontrol kehidupan. Gerak, napas,” kata putra Epy Kusnandar, Damar…
Read MorePemilik PT Toba Pulp Lestari Jadi Perhatian Publik Pasca Bencana Alam Banjir dan Longsor
topmetro.news, Jakara – Pemilik PT Toba Pulp Lestari Tbk (INRU). Toba Pulp Lestari menjadi perhatian publik di tengah bencana alam banjir dan longsor yang terjadi di Pulau Sumatera. Toba Pulp Lestari dikait-kaitkan dengan bencana banjir dan longsor Sumatera, pihaknya dituding sebagai salah satu sebagai biang kerok peristiwa tersebut. Namun, tudingan tersebut dibantah Toba Pulp Lestari melalui surat resmi kepada Bursa…
Read MoreLiverpool Terpaksa Berbagi Poin dengan Sunderland Usai Bermain Imbang di Liga Inggris 2025/26
topmetro.news, London – Liverpool terpaksa harus berbagi poin dengan Sunderland setelah bermain imbang 1-1, di pekan ke-14 Liga Inggris 2025/26 di Stadion Anfield, pada Kamis (04/12/2025) dini hari WIB. Gol Chemsdine Talbi membuat Sunderland unggul lebih dulu sebelum bunuh diri Nordi Mukiele menyamakan kedudukan untuk The Reds. Hasil ini membuat Liverpool kini menempati peringkat 8 klasemen dengan 22 poin, sementara…
Read MoreLeeds United Bungkam Chelsea dengan Skor 3-1 di Liga Inggris 2025/26
topmetro.news, Leeds – Leeds United mencatatkan kemenangan besar atas Chelsea dengan skor 3-1 pada pekan ke-14 Liga Inggris 2025/26 di Elland Road, pada Kamis (04/12/2025) dini hari WIB. Tuan rumah unggul cepat melalui gol Jaka Bijol. Ao Tanaka menggandakan keunggulan sebelum Pedro Neto memperkecil ketertinggalan Chelsea. Dominik Calvert-Lewin menyudahi perlawanan Chelsea dengan golnya di pertengahan babak kedua. Kekalahan ini membuat…
Read MoreMentan dan Gubernur Sumut Bobby Tinjau Stok Beras dan Sawah Terdampak Bencana di Tapteng
topmetro.news, Tapanuli Tengah – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman didampingi Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Bobby Nasution, meninjau langsung stok beras yang ada di gudang Perum Bulog hingga areal persawahan yang terdampak bencana banjir di Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng). “Kami turut berduka cita dengan musibah cobaan bencana alam. Hari ini kami sudah kunjungan ke lapangan, kami siapkan beras tiga kali…
Read MoreMenteri Pertanian Amran Berangkatkan 207 Truk Logistik Kirim Bantuan Korban Bencana di Sumatera
topmetro.news, Jakarta – Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menyampaikan sebanyak 207 truk logistik diberangkatkan untuk membantu masyarakat terdampak bencana banjir dan tanah longsor di Aceh, Sumatera Barat, dan Sumatera Utara sebagai wujud percepatan dukungan pemerintah dalam situasi darurat. “Hari ini kita kirimkan Rp34,8 miliar nilainya, dalam bentuk barang bukan uang, ada beras, susu, sosis, mie instan, hingga air mineral,” kata…
Read MoreTimnas Putri Indonesia Diperkuat Empat Pemain Diaspora di SEA Games
topmetro.news, Jakarta – Timnas putri Indonesia resmi mengumumkan 23 skuad final untuk mengikuti SEA Games 2025 Thailand yang dimainkan bulan ini. Dari 23 pemain ini, pelatih timnas putri Akira Higashiyama menyertakan empat pemain diaspora, di antaranya adalah Iris de Rouw (St. John’s University – Amerika Serikat), Emily Nahon (Arkansas University – Amerika Serikat), Felicia de Zeeuw (ADO Den Haag –…
Read More