Polres Batubara Ungkap Kasus Peredaran Sabu di Perkebunan Kelapa Sawit

Personel Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Batubara berhasil mengungkap kasus peredaran narkotika jenis sabu di areal Perkebunan Kelapa Sawit, Dusun I, Desa Gambus Laut, Kecamatan Lima Puluh Pesisir, Kabupaten Batubara, Sabtu (26/4/2025).

topmetro.news, Batubara – Personel Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Batubara berhasil mengungkap kasus peredaran narkotika jenis sabu di areal Perkebunan Kelapa Sawit, Dusun I, Desa Gambus Laut, Kecamatan Lima Puluh Pesisir, Kabupaten Batubara, Sabtu (26/4/2025). Pengungkapan ini berawal dari informasi masyarakat yang melaporkan adanya seorang laki-laki yang diduga memiliki dan menyimpan narkotika. Menindaklanjuti laporan tersebut, sekira pukul 15.08 WIB, tim…

Read More

Soal Sengketa Lahan Eks HGU PT DMK, Kakanwil BPN Sumut : Tim GTRA Sumut Akan Lanjutkan

topmetro.news, Medan – Permasalahan sengketa lahan Eks Hak Guna Usaha (HGU) PT. Deli Minatirta Karya (DMK) seluas 499,2 Hektar sesuai dengan Sertifikat Nomor 1 tahun 1992, berlokasi di Desa Bagan Kuala dan Desa Tebing Tinggi,Kecamatan Tanjung Beringin, Serdang Bedagai (Sergai), hingga kini belum selesai. “Masalah ini semestinya dilanjutkan pada awal tahun 2025, sesuai dengan hasil kesepakatan saat pertemuan dalam Rapat…

Read More

Penerimaan Pojok PBB di Arena MTQ Rp260 Juta Lebih

Pojok Pajak Bumi Bangunan (PBB) yang dibuka Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Medan di arena Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-58 Kota Medan Tahun 2025 di Kecamatan Medan Deli menghasilkan penerimaan sebesar Rp260.031.894.

topmetro.news, Medan – Pojok Pajak Bumi Bangunan (PBB) yang dibuka Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Medan di arena Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-58 Kota Medan Tahun 2025 di Kecamatan Medan Deli menghasilkan penerimaan sebesar Rp260.031.894. Pojok PBB ini mulai beroperasi selama delapan hari, mulai hari pembukaan 19 April sampai dengan penutupan 26 April 2025. Tercatat sebanyak 534 wajib pajak membayar kewajiban…

Read More

KPK dan Bobby Nasution Kolaborasi Berantas Korupsi

topmetro.news, Jakarta– Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Bobby Nasution menyambangi gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Senin (28/4/2025). Kedatangannya dalam rangka menghadiri undangan dari lembaga antirasuah tersebut untuk mengikuti Rapat Koordinasi Penguatan Sinergi Kolaborasi antara KPK dan Pemerintah Daerah dalam Rangka Pemberantasan Korupsi. Tidak hanya Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumut, hadir juga tujuh kepala daerah se-Sumut, yakni, Kota Pematangsiantar, Kabupaten Asahan, Kota Tebingtinggi,…

Read More

Darma Wijaya Tekankan Sinergitas Pemda-KPK dalam Pemberantasan Korupsi

Topmetro.news – Bupati Serdang Bedagai (Sergai) H. Darma Wijaya menghadiri Rapat Koordinasi Penguatan Sinergi dan Kolaborasi antara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dengan Pemerintah Daerah dalam Rangka Pemberantasan Korupsi di Wilayah I. Kegiatan ini berlangsung di Aula Bhineka Tunggal Ika, Lantai 16, Gedung Merah Putih KPK RI, Jakarta, Senin (28/4/2025). Di sela-sela kegiatan, Bupati Sergai Darma Wijaya menjelaskan bahwa rapat koordinasi…

Read More

Polres Sergai Berduka, Lepas Purnawirawan IPTU Suherman, SH dengan Upacara Militer

Topmetro.news – Polres Serdang Bedagai menyampaikan duka cita mendalam atas wafatnya Purnawirawan Polri IPTU Suherman, SH, yang juga merupakan anggota DPRD Kabupaten Serdang Bedagai dari Fraksi PDI Perjuangan. Prosesi pemberangkatan hingga pemakaman almarhum dilaksanakan dengan upacara militer pada Senin (28/4/2025) Sore. Upacara pemberangkatan jenazah berlangsung di rumah duka di Dusun Darul Aman, Desa Sei Buluh, Kecamatan Teluk Mengkudu, Serdang Bedagai,…

Read More

Penuh Haru, Bupati Sergai Hadiri Tampung Tawar Calon Jamaah Haji 2025

Topmetro.news – Bupati Serdang Bedagai (Sergai), H. Darma Wijaya, menghadiri acara tampung tawar bagi jamaah calon haji asal Kabupaten Sergai tahun 2025. Kegiatan yang berlangsung khidmat tersebut digelar di Masjid Agung Sergai, Kecamatan Sei Rampah, pada Rabu (23/4/2025). Dalam sambutannya, Bupati Darma Wijaya menyampaikan rasa syukur atas kesehatan dan kesempatan yang diberikan oleh Allah SWT sehingga seluruh pihak dapat hadir…

Read More

Bupati Langkat Syah Afandin Pacu Percepatan UHC Non Cut Off, melalui keanggotaan JKN

topmetro.news, Langkat – Bupati Langkat, H. Syah Afandin, SH, memimpin langsung Rapat Percepatan Universal Health Coverage (UHC) Non Cut Off di Ruang Pola Kantor Bupati Langkat, Senin (28/4/2025). Rapat ini bertujuan memastikan seluruh masyarakat Kabupaten Langkat mendapatkan jaminan layanan kesehatan tanpa hambatan, melalui keanggotaan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) yang langsung aktif setelah pendaftaran. Rapat tersebut dihadiri unsur Forkopimda Langkat, Sekretaris…

Read More

Ketua TP PKK Langkat Ny. Endang Kurniasih Serahkan Beasiswa, Dorong Generasi Seni Berprestasi

topmetro.news, Langkat – Ketua TP PKK Kabupaten Langkat, Ny. Hj. Endang Kurniasih Syah Afandin, menghadiri pagelaran seni budaya dalam rangka peringatan Hari Lahir (Harlah) ke-46 Teater Garis Lurus Langkat, yang berlangsung di Museum Daerah Langkat, Jalan Tengku Amir Hamzah, Tanjung Pura, Senin (28/4/2025). Dalam kegiatan tersebut, Ny. Endang Kurniasih menyerahkan bantuan beasiswa kepada 10 orang anggota Sanggar Garis Lurus. Beasiswa…

Read More

Syah Afandin Instruksikan Pembentukan Koperasi Merah Putih, Akan Berikan Sanksi Jika Tidak ada Progres

topmetro.news, Langkat – Dalam upaya menindaklanjuti instruksi Presiden Republik Indonesia, Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH secara resmi mencanangkan dan memberikan penyuluhan terkait pembentukan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih di Kabupaten Langkat. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Senin (28/4/2025) di Jentera Malay, Rumah Dinas Bupati Langkat. Pencanangan ini merupakan tindak lanjut dari Instruksi Presiden Nomor 9 Tahun 2025 tentang Percepatan Pembentukan Koperasi…

Read More