Bencana Longsor dan Banjir di Tapanuli Utara, 15 Meninggal 33 Hilang

topmetro.news, Tarutung – Informasi yang diterima topmetro.news dari Dinas Kominfo Taput, sebagaimana ‘update’ terakhir, Jumat (28/11/2025), pukul 19.00 WIB, bahwa korban meninggal dunia akibat bencana banjir dan longsor di Tapanuli Utara, Sumatera Utara, hingga saat ini menjadi 15 orang. Kemudian, 33 orang disebut masih dinyatakan hilang dan dua dalam perawatan medis. Korban meninggal dan hilang tersebut kecamatan yakni Kecamatan Adiankoting…

Read More