topmetro.news, Jakarta – Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) kembali memperbarui data dampak bencana alam yang melanda sejumlah wilayah di Sumatera. Hingga Jumat (26/12/2025) pukul 09.40 WIB, jumlah korban meninggal dunia tercatat mencapai 1.135 orang, sementara 489.600 jiwa masih berada di pengungsian. Berdasarkan laporan resmi BNPB, bencana tersebut berdampak pada 52 kabupaten dan kota yang tersebar di tiga provinsi. Selain korban…
Read MoreTag: BNPB
Kolaborasi dengan BNPB, Bupati Langkat Perintahkan Jajaran Cepat Tangani Banjir
topmetro news, Langkat – Bupati Langkat H Syah Afandin SH memimpin Rapat Evaluasi Pelaksanaan Tanggap Darurat penanganan banjir di Ruang Pola Kantor Bupati Langkat, Selasa (2/12/2025). Rapat ini digelar untuk memastikan seluruh langkah penanganan bencana di 16 kecamatan terdampak berjalan cepat, terarah, dan terkoordinasi antara pemerintah daerah, TNI–Polri, serta pemerintah pusat melalui BNPB. Turut hadir Deputi Bidang Penanganan Darurat BNPB…
Read MoreBNPB Salurkan Logistik Terdampak Bencana di Humbang Hasundutan
topmetro.news, Humbahas – Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyalurkan bantuan logistik untuk warga terdampak bencana alam banjir dan longsor di wilayah Kabupaten Humbang Hasundutan, Sumatera Utara, Senin (1/12/2025) malam, di Posko Tanggap Darurat Desa Panggugunan Kecamatan Pakkat. Bantuan itu diserahkan Direktur FPKP (Fasilitasi Penanganan Korban dan Pengungsi) BNPB Nelwan Harahap dan diterima Bupati Humbang Hasundutan Dr Oloan Paniaran Nababan SH…
Read MoreBNPB Catat 303 Orang Tewas dan 239 Hilang Akibat Bencana di Aceh, Sumbar dan Sumut
topmetro.news, Jakarta – Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) memperbarui data jumlah korban bencana alam yang terjadi di Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. Total korban tewas mencapai 303 orang dan 239 lainnya masih dinyatakan hilang. Kepala BNPB, Letjen Suharyanto merincikan, di wilayah Sumatera Utara (Sumut), tercatat 166 orang meninggal dunia dan 103 orang dinyatakan hilang. “Sumatra Utara sekarang menjadi 166…
Read MoreBNPB Nyatakan Korban Meninggal di Agam Bertambah Menjadi 74 Jiwa
topmetro.news, Jakarta – Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyatakan, jumlah korban meninggal dunia akibat bencana banjir disertai tanah longsor di Kabupaten Agam, Sumatera Barat, bertambah menjadi 74 jiwa. Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB, Abdul Muhari di Jakarta, Sabtu (29/11/2025), mengatakan bahwa jumlah korban itu didapatkan berdasarkan data BPBD Agam per Jumat (28/11) pukul 20.00 WIB korban meninggal…
Read MoreBencana Banjir dan Tanah Longsor di Sumut, BNPB Bakal Buka Akses Jalan Terputus Antara Sibolga, Tapteng dan Tapsel
topmetro.news, Jakarta – Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Letjen TNI Suharyanto menyebutkan, pihaknya akan membuka akses yang terputus akibat tanah longsor di sejumlah titik yang menghubungkan antara Sibolga, Tapanuli Tengah, dan Tapanuli Selatan. “Tentunya pertama adalah membuka akses, karena banyak titik-titik di jalan antara Sibolga ke Tapanuli Tengah dan Tapanuli Selatan terputus, termasuk ke Tarutung ini yang akan dibuka…
Read MorePemprov Sumut Dorong Daerah Aktif Ajukan Dana Rehabilitasi dan Rekonstruksi ke BNPB
topmetro.news, Medan – Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprov Sumut) mendorong seluruh pemerintah kabupaten/kota untuk lebih aktif memanfaatkan fasilitas dana rehabilitasi dan rekonstruksi (rehab-rekon) dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB). Dana tersebut disediakan untuk mempercepat pemulihan infrastruktur dan fasilitas publik yang rusak akibat bencana. Kepala BPBD Sumut Tuahta Ramajaya Saragih menjelaskan, pemerintah daerah dapat mengajukan bantuan rehab-rekon dengan melengkapi persyaratan administratif…
Read MoreBNPB Tegaskan Indonesia Belum Butuh Bantuan Asing Tangani Karhutla
topmetro.news, Jakarta – BNPB tegaskan Indonesia belum membutuhkan bantuan dari negara lain, dalam penanganan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) tahun ini, karena kapasitas dalam negeri dinilai masih memadai. BNPB tegaskan Indonesia belum membutuhkan bantuan dari negara lain langsung dijabarkan, Kepala BNPB Suharyanto yang mengatakan bahwa, sejumlah negara seperti Australia dan Rusia sempat menawarkan bantuan, namun Indonesia memilih untuk tetap mengandalkan…
Read MoreSestama BNPB: Penyelesaian LUT Siosar Pake Jurus Terakhir dengan Swakelola
topmetro.news – Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH melakukan pertemuan dengan Sekretaris Utama (Sestama) BNPB (Badan Nasional Penanggulangan Bencana) Jakarta. Hal itu dalam rangka diskusi dan konsultasi sekaitan penyelesaian LUT (Lahan Usaha Tani) Relokasi Tahap III Siosar yang kunjung selesai. Dalam pertemuan itu, turut hadir Plt BPBD Karo Natanail Peranginangin dan Kabid RR Nius Abdi Ginting SHut. “Faktanya di lapangan,…
Read MoreBNPB Minta Pemkab Karo Siasati Masalah Tukar-menukar 480,11 Ha Kawasan Hutan Siosar
Topmetro.news – Sekretaris Utama BNPB Harmensyah meminta Pemkab Karo siasati SK (surat keputusan) tukar-menukar 480,11 hektar kawasan hutan Siosar, untuk mempermudah penyelesaian pekerjaan proyek land clearing (pencabutan tungkul) LUT (Lahan Usaha Tani) relokasi tahap III Siosar, agar persoalan ini bisa tuntas sesuai target. Hal ini disampaikan Harmensyah kepada Bupati Karo Terkelin Brahmana SH, MH, Wakil Bupati Karo Cory Sriwaty Br…
Read More