topmetro.news – Bupati Serdang Bedagai (Sergai) H. Darma Wijaya menerima audiensi jajaran Politeknik Negeri Medan (Polmed), yang dilangsungkan di Ruang Rapat Wakil Bupati Sergai, Sei Rampah, Kamis (30/9/2021). Dalam sambutannya, Bupati Sergai menyampaikan jika pihaknya mendukung penuh segala program yang mendukung peningkatan kualitas pendidikan, termasuk keinginan Polmed untuk membangun salah satu gedung kampusnya di Kabupaten Sergai Tanah Bertuah Negeri Beradat.…
Read MoreTag: bupati sergai
Dukung UMKM Pulihkan Ekonomi, Regal Springs Indonesia Serahkan Ratusan Ribu Bibit Ikan Nila
Topmetro.news – Regal Springs Indonesia bantu pengembangan ekonomi masyarakat khususnya dalam budidaya ikan, dengan memberikan bantuan 350.000 bibit ikan nila (tilapia) kepada pelaku UMKM (Usaha Mikro Kecil & Menengah) di Serdang Bedagai dekat dengan wilayah operasional Regal Springs Indonesia. Bantuan ini merupakan sinergi antara Regal Springs Indonesia bersama stakeholder terkait, di antaranya DPRD Serdang Bedagai, Dinas Kelautan dan Perikanan Serdang…
Read MoreRakor Penanganan Covid-19, Bupati: Kerja Keras dan Sinergitas Tidak Akan Khianati Hasil
topmetro.news – Kerja keras dan kerja cepat seluruh pihak untuk mewujudkan percepatan dalam menuntaskan pandemi Covid-19, mesti terus ditingkatkan. Harapan tersebut jadi salah satu pesan penting yang disampaikan oleh Bupati Serdang Bedagai (Sergai) H. Darma Wijaya dalam sambutannya di Rapat Koordinasi (Rakor) Penanganan Covid-19 yang digelar di Aula Sultan Serdang, Komplek Kantor Bupati Sergai di Sei Rampah, Rabu (29/9/2021). Bupati…
Read MoreBupati Sergai: Perlu Komitmen Bersama dalam Pemberantasan Narkoba
topmetro.news – Hingga saat ini persoalan narkoba merupakan hal yang bersifat urgent dan kompleks. Oleh karenanya, Bupati Serdang Bedagai (Sergai) H Darma Wijaya selalu menekankan pentingnya kerjasama antar lembaga dengan masyarakat dan komitmen dalam pemberantasan narkoba. Kata Bupati saat didaulat menjadi Narasumber dalam Rapat Koordinasi (Rakor) Pengembangan dan Pembinaan Kabupaten Tanggap Ancaman Narkoba di Objek Wisata Pantai Bali Lestari, Kecamatan…
Read MoreBupati Sergai Tinjau Pelaksanaan Uji Kompetensi JPT Pratama
topmetro.news – Bupati Sergai (Serdang Bedagai), H. Darma Wijaya meninjau langsung pelaksanaan uji kompetensi Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama di lingkungan Pemkab Sergai, yang digelar di Aula Sultan Serdang, Kompleks Kantor Bupati Sergai, Sei Rampah, Senin (20/9/2021). “Uji kompetensi ini merupakan salah satu langkah Pemkab Sergai dalam mewujudkan visi Maju Terus: Mandiri, Sejahtera dan Religius,” ucap Bupati Sergai di sela-sela…
Read MoreBupati Sergai Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan RKB Sekolah Mantab
topmetro.news – Bupati Sergai H Darma Wijaya hadiri peletakan batu pertama Pembangunan RKB Sekolah Mandiri, Trampil, Asri dan Berkualitas (Mantab) yang dilangsungkan di SD Swasta IT An Nafis Desa Pematang Guntung Kec Teluk Mengkudu, pada Rabu (15/09/2021). Bupati H Darma Wijaya dalam sambutannya menyampaikan apresiasi kepada Yayasan SD IT An Nafis karena terus melakukan pembenahan untuk memberikan yang terbaik kepada…
Read MoreBupati Sergai Hadiri Apel gelar Ops Yustisi, Vaksinator, PPKM Mikro dan Kamtibmas
topmetro.news– Bupati Sergai (Serdang Bedagai), H Darma Wijaya menghadiri Apel Gelar Ops Yustisi, Vaksinator PPKM Mikro dan Kamtibnas di Lapangan Apel Polres Sergai, Sei Rampah, (10/7/2021). Bupati Sergai H. Darma Wijaya mengemukakan, kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat untuk memberi kesadaran kepada masyarakat terkait manfaat vaksinasi dan hal-hal yang baik ketika sudah diberikan vaksin. Diungkapkannya lagi kegiatan ini…
Read MoreBupati Sergai Dukung Pencanangan Kampung Tangguh Anti Narkoba
topmetro.news – Pencanangan Kampung Tangguh Anti Narkoba merupakan bentuk konkrit oleh Polri dalam memberantas narkoba yang kian menjadi momok di seluruh lapisan masyarakat. Tingkat penyalahgunaan narkoba di Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) juga semakin mengkhawatirkan. “Ini sangat membahayakan. Tidak bisa pemerintah saja yang bertindak, namun dibutuhkan sinergitas seluruh elemen. Kampung Anti Narkoba ini jadi langkah kita bersama untuk memerangi narkoba,” kata…
Read MoreResmikan Masjid dan Pembangunan Jalan, Bupati Sergai Ajak Masyarakat Bersyukur
topmetro.news – “Selamat atas diresmikannya Masjid Nurul Huda Desa Lidah Tanah ini, mari kita sama-sama bersyukur karena apa yang kita inginkan bersama telah tercapai. Hal ini merupakan momen yang sangat penting dan bersejarah. Semoga dengan rumah ibadah ini, dapat memberikan kenyamanan dalam beribadah serta dapat memakmurkan jamaahnya.” Demikian disampaikan Bupati Serdang Bedagai (Sergai) H Darma Wijaya didampingi Wabup H Adlin…
Read MoreRanperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD TA 2020 Kabupaten Sergai Disetujui DPRD
topmetro.news – Bupati Sergai H Darma Wijaya menghadiri rapat paripurna DPRD Sergai, di Ruang Rapat DPRD Sergai, Sei Rampah, Selasa (22/6/2021). Rapat paripurna ini sendiri berlangsung dengan agenda laporan hasil pembahasan Badan Anggaran DPRD. Serta pengambilan keputusan terhadap Ranperda Harga Eceran Tertinggi Gabah dan Ranperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran (TA) 2020. Dalam sambutannya, Bupati Darma Wijaya menyampaikan sesuai dengan…
Read More