Topmetro News – Pemandian alam Daun Paris Tanah Karo yang dilaporkan longsor, Minggu (2/12/2018) menyisakan duka mendalam. Akibat peristiwa pemandian alam Tanah Karo yang ambruk tepatnya di Daun Paris Raja Berneh Kecamatan Merdeka Kabupaten Karo sedikitnya 7 orang tewas (lihat daftar) dan belasan orang luka-luka. Pemandian Alam Daun Paris Berada di Bawah Perbukitan Dari info yang diperoleh Topmetro.News sesaat lalu, peristiwa…
Read More