Topmetro.news, SERGAI – Pemeriksaan Kesehatan Gratis (PKG) digelar di Aula Kantor Desa Nagur, Kecamatan Tanjung Beringin, Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai), Jumat (4/7/2025), sebagai bentuk nyata kepedulian terhadap kesehatan masyarakat, khususnya dalam upaya penanggulangan malaria. Kegiatan ini diprakarsai oleh Camat Tanjung Beringin, Nur Chinta Tambunan, bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Sergai dan Forkopimcam Tanjung Beringin. Kabid Kesehatan Masyarakat Dinas Kesehatan…
Read More