Groundbreaking Huntap Korban Bencana, Wagub Sumut Harap Selesai Tepat Waktu

topmetro.news, Tapteng – Pembangunan Hunian Tetap (Huntap) untuk korban bencana hidrometeorologi Sumatera Utara (Sumut) resmi dimulai. Wakil Gubernur (Wagub) Sumut Surya berharap pembangunan Huntap selesai tepat waktu. Pada tahap awal, Kementerian Perumahan dan Kawasan Pemukiman (PKP) akan membangun 200 hunian di Sibolga, 118 di Tapanuli Tengah, 103 di Tapanuli Utara dan 227 di Tapsel. Di Sibolga, lokasinya berada di area…

Read More