DPRD Medan Terima Kunker DPRK Aceh Besar

Anggota Fraksi PKB-Hanura DPRD Medan Lailatul Badri mewakili DPRD Medan menerima kunjungan kerja anggota DPRK Aceh Besar, Selasa (5/11/2024).

topmetro.news – Anggota Fraksi PKB-Hanura DPRD Medan Lailatul Badri mewakili DPRD Medan menerima kunjungan kerja anggota DPRK Aceh Besar, Selasa (5/11/2024). Ada pun anggota DPRK Aceh Besar yang melakukan kunjungan yakni, Wakil Ketua II DPRK Aceh Besar Muhsin, A Sabur, Darmasyah, Wiki Noviandi, dan Satria Maulana Putra. Dalam kunjungan tersebut, rombongan DPRK Aceh Besar mengaku ingin mempelajari potensi pendapatan daerah…

Read More

Pjs Bupati Asahan Kunker ke Kecamatan

Pjs Bupati Asahan Drs Basarin Yunus Tanjung MSi melakukan kunjungan kerja (kunker) di berbagai Kecamatan, Kamis (24/10/2024)

topmetro.news – Pjs Bupati Asahan Drs Basarin Yunus Tanjung MSi melakukan kunjungan kerja (kunker) di berbagai kecamatan, Kamis (24/10/2024). Turut hadir Asisten Administrasi Umum, staf ahli, OPD, camat, Forkopincam, kepala puskesmas, kepala desa, tokoh masyarakat, tokoh agama, serta undangan lainnya Pjs Bupati Asahan menyampaikan tujuan dari kunjungan kerja ini untuk bersilaturahmi dan menjemput aspirasi masyarakat. Kehadiran saya disini untuk memperkenalkan…

Read More

Kapolda Sumut Sambut Kedatangan Presiden RI di Bandara Kualanamu

topmetro.news – Kapolda Sumut Irjen Pol Whisnu Hermawan menyambut kedatangan Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) di Bandara Kualanamu, Deliserdang, Senin (9/9/2024) malam. Dalam penyambutan kedatangan Presiden RI, turut hadir di antaranya, Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni, Pangdam I Bukit Barisan Mayjen TNI Mochammad Hasan. Diketahui, Presiden, Joko Widodo, setelah membuka Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024 di Kota Banda Aceh, Senin…

Read More

Kompolnas Pantau Kesiapan Pola Pengamanan Polda Aceh pada Pilkada Serentak 2024

Tim Kompolnas RI dipimpin Irjen Pol (Purn) Drs Pudji Hartanto Iskandar MM, kunker ke Polda Aceh selama dua hari, Senin hingga Selasa (9-10/9/2024).

topmetro.news – Tim Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) RI dipimpin Irjen Pol (Purn) Drs Pudji Hartanto Iskandar MM, didampingi anggota H Mohammad Dawam SHI MH dan dari Sekretariat Kompolnas Kompol Mardonna Lamtio dan Briptu Rizal Permana SH MH, melakukan kunker ke Polda Aceh selama dua hari, Senin hingga Selasa (9-10/9/2024). Kunker itu dalam rangka pemantauan persiapan pengamanan Pilkada Serentak dalam Operasi…

Read More

Kunker ke Imigrasi Belawan, DPRD Medan Minta Peningkatan Fasilitas Layanan

topmetro.news – Sejumlah anggota Komisi I DPRD Medan melakukan kunjungan kerja ke Kantor Imigrasi Kelas II TPI Belawan, Senin (12/8/2024). Kunjungan kerja yang dipimpin Ketua Komisi Robi Barus diterima oleh Kepala Divisi Keimigrasian Kanwil Kemenkumham Yan Wely Wiguna didampingi Kepala Kantor Imigrasi Kelas II TPI Belawan, Andriw Guntur S Simanjuntak. Dalam kunjungan tersebut, Robi dan anggota Komisi I DPRD Medan…

Read More

Pj Bupati Langkat Diwakili Sekda Terima Kunker DPRD Sumut

topmetro.news – Dalam upaya meningkatkan layanan kesehatan di Kabupaten Langkat, Pj Bupati Langkat diwakili Sekretaris Daerah (Sekda) H.Amril SSos MAP menerima kunjungan kerja dari DPRD Provinsi Sumatera Utara di Ruang Lounge Kantor Bupati Langkat, Kamis (18/7/2024) pagi. Kunjungan ini bertujuan untuk membahas beberapa isu penting, termasuk ketersediaan obat-obatan di seluruh puskesmas di Kabupaten Langkat serta vaksin untuk bisa ular. Sekda…

Read More

Plh Sekda Asahan Terima Kunker DPRD Provsu

topmetro.news – DPRD Provinsi Sumatera Utara melakukan kunjungan kerja di Kabupaten Asahan. Kunker DPRD Provsu dipimpin Ahmad Hadian SPdi di Aula Melati Kantor Bupati Asahan, Selasa (16/7/2024). Ahmad Hadian menyampaikan, tujuan kunker ini dalam rangka monitoring dan evaluasi program kerja Provsu yang telah dikerjakan Pemkab Asahan. Selama 5 tahun Pemkab Asahan cukup baik dalam membangun kerjasama dan komunikasi dengan DPRD…

Read More

Kunker DPRD Sumut Dapil II ke Perumda Tirtanadi, Plt Dirut: SPAM Johor dan Brayan Selesai Akhir Desember 2024

Plt Direktur Utama Perumda Tirtanadi Ewin Putra memaparkan dengan baik program kerjanya di hadapan anggota DPRD Sumut Daerah Pemilihan (Dapil) II.

topmetro.news – Plt Direktur Utama Perumda Tirtanadi Ewin Putra memaparkan dengan baik program kerjanya di hadapan anggota DPRD Sumut Daerah Pemilihan (Dapil) II. Para anggota dewan itu datang ke Kantor Pusat Perumda Tirtanadi Jalan SM Raja No 1 Medan, Senin (15/7/2024), untuk melaksanakan kunker. Ewin Putra dalam kesempatan tersebut lebih jauh mengatakan, Perumda Tirtanadi saat ini sedang membangun Water Treatment…

Read More

Bupati Samosir Sambut Kunker Forkopimda Kabupaten Hulu Sungai Utara Kalsel

topmetro.news – Forkopimda Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU) Provinsi Kalsel melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Samosir. Kehadiran rombongan disambut baik Bupati Samosir Vandiko T Gultom dirumah Dinasnya, Jumat (12/7/2024). Ketua DPRD Hulu Sungai Utara Almien Ashar Safari datang bersama Dandim 1001 Amuntai Gunantyo Adi Wiryawan, Sekdakab Hulu Sungai Utara H Adi Lesmana, Kajari Agustiawan Umar, Kepala PN Rubianto Budiman, Kaban…

Read More

Dorong Produktifitas Masyarakat Kapolda Sumut: Agar Semakin Manis Seperti Rambutan Binjai

topmetro.news – Kapolda Sumut, Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi, bersama sejumlah pejabat utama melaksanakan kunjungan kerja (kunker) ke Mapolres Binjai, Senin (27/5). Kedatangan Kapoldasu berserta rombongan disambut Kapolres Binjai AKBP Rio Alexander Panelewen, Dandim, Kajari Binjai, Ketua DPRD, Wali Kota Binjai serta unsur Forkopimda. Dalam sambutannya, Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi, memastikan seluruh personel Polres Binjai bermanfaat bagi…

Read More