Syah Afandin Sahkan Penyertaan Modal untuk Perseroda Langkat Setia Negeri

topmetro.news, Langkat -Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Langkat dalam rangka pengesahan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Penyertaan Modal Pemerintah Daerah kepada Perseroda Langkat Setia Negeri menjadi Peraturan Daerah (Perda), Senin (20/10/2025) di Gedung DPRD Langkat Rapat dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Sribana Perangin-angin, SE didampingi para wakil ketua. Turut hadir Sekretaris Daerah Kabupaten Langkat…

Read More

Bupati Langkat Apresiasi PLN Terangi Rumah Warga Lewat Program Light Up The Dream

topmetro.news, Langkat -Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH mengapresiasi langkah PT PLN (Persero) yang terus menunjukkan kepeduliannya kepada masyarakat kurang mampu melalui program Light Up The Dream (LUTD). Ucapan itu disampaikan Bupati melalui Kadis Kominfo Langkat Wahyudiharto, SSTP, M.Si, saat mengikuti video konferensi peringatan Hari Listrik Nasional (HLN) ke-80 Tahun 2025, di Lingkungan III, Kelurahan Dendang, Kecamatan Stabat, Selasa (21/10/2025).…

Read More

Permudah Perizinan? Pansus DPRD Langkat Gelar Rapat Bersama Pengusaha Walet

topmetro.news, Langkat – Panitia Khusus (Pansus) Perizinan Berusaha DPRD Kabupaten Langkat menggelar rapat bersama para pengusaha sarang burung walet dalam rangka pembahasan proses legalisasi perizinan usaha, Senin (20/10/2025), di ruang rapat DPRD Langkat. Pertemuan ini merupakan undangan kedua setelah sebelumnya para pengusaha belum dapat hadir. Dalam kesempatan kali ini, sebanyak 10 orang pengusaha sarang burung walet hadir dan berdialog langsung…

Read More

Satres Narkoba Polres Langkat Amankan Pria Pengedar Sabu 7,58 Gram di Tanjung Pura

topmetro.news, Langkat – Satuan Reserse Narkoba (Satres Narkoba) Polres Langkat berhasil menangkap seorang pria berinisial PH (44) warga Desa Pelawi Selatan Kecamatan Babalan Kabupaten Langkat, Senin (20/10/2025) sekitar pukul 19.00 WIB. Pelaku ditangkap di kawasan Simpang Timbangan Lama Kecamatan Tanjung Pura Kabupaten Langkat. Dari tangan pelaku, petugas juga berhasil mengamankan barang bukti narkotika jenis Sabu seberat 7,58 Gram. Menurut keterangan…

Read More

Syah Afandin Dampingi Wamenaker RI Buka Pelatihan TMT Perunggasan Nasional di Langkat

topmetro.news, Langkat – Bupati Langkat H. Syah Afandin, S.H. mendampingi Wakil Menteri Ketenagakerjaan Republik Indonesia, Dr. Ir. Afriansyah Noor, M.Si., IPU, membuka secara resmi Pelatihan Tailor Made Training (TMT) sektor peternakan unggas, bertempat di Jentera Malay Rumah Dinas Bupati Langkat, Sabtu (18/10/2025). Pelatihan yang diselenggarakan oleh Kementerian Ketenagakerjaan RI melalui Balai Besar Vokasi dan Produktivitas (BBVP) Medan bekerja sama dengan…

Read More

Dosen UNIPAL Diduga Lecehkan Mahasiswi di Tenda Kemah

topmetro.news, Stabat – Mahasiswi Fakultas Hukum Universitas Putra Abadi Langkat (UNIPAL) berinisial EF mengaku dilecehkan oknum dosen berinisial DOE. Perbuatan asusila itu, dialaminya di sebuah tenda kemah, Minggu (12/10/2025) dini hari lalu. Bukan itu saja, oknum dosen Bisnis Digital itu juga memfitnah EF dengan menuduhnya sebagai Lady Companion (LC) atau pemandu karaoke. Kepada awak media, EF menceritakan kisah dugaan pencabulan…

Read More

Tok…! 8 Fraksi DPRD Langkat Sepakati Ranperda Penyertaan Modal Perseroda Rp6,25 M

topmetro.news, Langkat – DPRD Kabupaten Langkat melalui 8 Fraksi yang ada menyepakati Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Atas Penyertaan Modal Pemerintah Daerah, menyuntikan dana sebesar Rp6,25 miliar untuk Perusahaan Perseroan Daerah (Perseroda) PT Langkat Setia Negeri. Persetujuan penyertaan modal ini dibacakan masing-masing fraksi melalui Rapat Paripurna Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Penyertaan Modal Pemerintah Daerah Kabupaten Langkat pada Perseroda PT Langkat Setia…

Read More

Sekda dan OPD Pemkab Langkat Hadiri Peringatan Hari Ayam dan Telur Nasional 2025

topmeto.news, Langkat – Bupati Langkat H Syah Afandin SH diwakili Sekdakab Langkat H Amril SSos MAP, menghadiri kegiatan Hari Ayam dan Telur Nasional (HATN) Tahun 2025 sekaligus World Egg Day, yang berlangsung di Alun-Alun Tengku Amir Hamzah Stabat, Minggu (19/10/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai unsur pemerintah pusat dan daerah, termasuk perwakilan Wakil Menteri Ketenagakerjaan RI Drs Andri Susila, Kapolres…

Read More

Bersama Warga, Polsek Tanjung Pura Timbun Jalan Berlubang

topmetro.news, Langkat – Polsek Tanjung Pura melakukan penimbunan jalan berlubang sebagai bentuk kepedulian terhadap keselamatan masyarakat dan upaya pencegahan kecelakaan lalu lintas di wilayah hukumnya, Jumat (17/10/2025) kemarin. Kegiatan berlangsung di ruas Jalan Merdeka Simpang Iblis Kelurahan Pekan Tanjung Pura Kecamatan Tanjung Pura Kabupaten Langkat, yang merupakan jalur utama yang ramai dilewati oleh warga masyarakat. Personel Polsek Tanjung Pura bersinergi…

Read More

Cabuli Anak Kandung, Ayah ‘Badau’ Warga Hinai Ini Ditangkap Polres Langkat

topmetro.news, Langkat – Kepolisian Resort Langkat mengamankan seorang warga Desa Batu Melenggang Kecamatan Hinai berinisial Z (52) karena diduga telah melakukan pencabulan terhadap putri kandungnya sendiri, Jumat (17/10/2025). Penangkapan ‘ayah badau’ ini berawal dari cerita anak kandung pelaku yang masih duduk di bangku salah satu Sekolah Menengah Atas (SMA) yang menceritakan kepada guru sekolahnya, tentang ayah kandungnya yang kerap melakukan…

Read More