Badan Kesbangpol Linmas Karo Ajak FKDM, FKUB dan FKP Sukseskan Vaksinasi

Badan Kesbangpol Linmas Karo Ajak FKDM, FKUB dan FKP Sukseskan Vaksinasi

Topmetro.news – Badan Kesbangpol (Kesatuan Bangsa dan Politik) Karo mengajak FKDM (Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat), FKUB (Forum Kerukunan Umat Beragama) dan FKP (Forum Pembaruan Kebangsaan) Karo, untuk ikut berperan aktif menyukseskan vaksinasi Covid-19 di Karo, guna memutus mata rantai penyebaran virus berbahaya tersebut. “Pemkab Karo harus melibatkan berbagai pihak serta memaksimalkan peran organisasi masyarakat yang berada di bawah pembinaan Kesbangpol…

Read More