Ribuan Masyarakat Bakal Ikuti Gerak Jalan HUT-ke-71 Pemprovsu

gerak jalan hut pemprovsu

topmetro.news – Ribuan masyarakat bakal mengikuti Gerak Jalan Beregu dan Massal, yang digelar Pemprovsu cq Dispora Sumut, dalam memeriahkan HUT ke-71 Pemprovsu berlangsung, pada Sabtu (27/04/2019) pagi. Kadispora Sumut H Baharuddin Siagian melalui Ketua Pelaksana Rusli, kepada wartawan usai rapat koordinasi di Kantor Dispora Sumut, pada Rabu (24/4/2019) menjelaskan, pelaksanaan gerak jalan beregu dan massal HUT ke-71 Pemprovsu kali ini,…

Read More