topmetro.news, Asahan – Bupati Asahan, Taufik Zainal Abidin SSos MSi membuka operasi pasar sebagai langkah antisipatif menjaga stabilitas harga kebutuhan pokok jelang Natal dan Tahun Baru di Desa Silau Maraja, Kecamatan Setia Janji, Rabu (10/12). Bupati menegaskan operasi pasar ini tidak menggunakan skema subsidi, melainkan memotong rantai distribusi agar produsen dan distributor dapat bertransaksi dengan masyarakat. Strategi ini dinilai efektif…
Read More