Telkom Turut Andil dalam Suksesnya Gelaran Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2024 – 2029

PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) sebagai perusahaan BUMN penyedia layanan telekomunikasi digital terdepan di tanah air, turut andil dalam mendukung kelancaran acara Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia periode 2024 - 2029

topmetro.news – PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) sebagai perusahaan BUMN penyedia layanan telekomunikasi digital terdepan di tanah air, turut andil dalam mendukung kelancaran acara Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia periode 2024 – 2029 yang berlangsung di Jakarta, Minggu (20/10). Melalui penyediaan infrastruktur dan layanan telekomunikasi yang andal, Telkom memastikan bahwa seluruh kebutuhan komunikasi selama acara berjalan dengan…

Read More

Pelantikan Presiden Kondusif, Polda Sumut Lanjutkan Pengamanan Pilkada 2024

Kapolda Sumut Irjen Pol Whisnu Hermawan mengatakan pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka telah selesai dilaksanakan di Jakarta.

topmetro.news – Kapolda Sumut Irjen Pol Whisnu Hermawan mengatakan pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka telah selesai dilaksanakan di Jakarta. “Untuk situasi kamtibmas di Sumatera Utara berdasarkan laporan dan hasil pantauan Karo Ops Polda Sumut berjalan sangat kondusif,” katanya, saat coffee morning bersama Pejabat Utama Polda, Senin (21/10/2024). Whisnu menerangkan, Operasi Mantap Brata (OMP) 2024 dalam…

Read More

Kondusif Pasca-Pelantikan Presiden dan Wapres RI, Polda Sumut Tegaskan Keamanan Terjaga

Polda Sumatera Utara memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayahnya tetap kondusif setelah pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI yang baru, Minggu (20/10/2024).

topmetro.news – Polda Sumatera Utara memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayahnya tetap kondusif setelah pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI yang baru, Minggu (20/10/2024). Kapolda Sumut Irjen Pol Whisnu Hermawan menegaskan bahwa kondisi di Sumatera Utara aman dan terkendali. “Laporan dan hasil pantauan dari Karoops di seluruh jajaran menunjukkan situasi kamtibmas kondusif,” ungkap Kapolda Sumut, Irjen Pol…

Read More

Gerindra Sumut Gelar Syukuran dan Nobar Pelantikan Presiden Prabowo Subianto

DPD Gerindra Sumut menggelar syukuran bersama ratusan anak yatim. Sekaligus juga akan melaksanakan nonton bareng pelantikan Presiden Republik Indonesia Jenderal TNI (Purn) Prabowo Subianto di Kantor DPD Gerindra Sumut pada 20 Oktober 2024 nanti.

topmetro.news – DPD Gerindra Sumut akan menggelar syukuran bersama ratusan anak yatim serta nonton bareng pelantikan Presiden Republik Indonesia Jenderal TNI (Purn) Prabowo Subianto di Kantor DPD Gerindra Sumut pada 20 Oktober 2024 nanti. “Gerindra Sumut akan gelar syukuran bersama anak yatim sekaligus nonton bareng pelantikan Ketua Umum kami Pak Prabowo yang akan dilantik sebagai Presiden RI ke 8. Tidak…

Read More

Pemkab Sergai Bersama Masyarakat dan TNI-Polri Saksikan Pelantikan Presiden

Pemkab Sergai

topmetro.news – Pemkab Sergai (Pemerintah Kabupaten Serdang Bedagai) bersama TNI-POLRI dan masyarakat silaturahmi nasioanl dalam rangka pelantikan Preiden RI-Wapres, Minggu (20/10/2019). Acara ini digelar, di halaman Kantor Bupati Sergai di Sei Rampah. Hadir Bupati Sergai Ir. H Soekirman, Forkompimda, Wabup H Darma Wijaya, Sekdakab Drs H Hadi Winarno MM, Ketua TP PKK Ny. Hj Marliah Soekirman, Ketua DPC GOPTKI Ny.…

Read More

Eggi Sudjana Ditangkap Polisi di Hari Pelantikan Presiden

hari pelantikan presiden

topmetro.news – Polisi kembali menangkap Tokoh Persaudaraan Alumni 212 Eggi Sudjana setelah penahanannya sempat ditangguhkan beberapa waktu lalu. Kabar penangkapan Eggi di hari pelantikan presiden tersebut dibenarkan Kabag Penum Divisi Humas Polri Kombes Asep Adi Saputra. “Untuk Eggi Sudjana kita hanya bisa mengatakan benar dan sekarang sedang dilakukan pemeriksaan,” kata Asep saat dikonfirmasi, Minggu (20/10/2019). Asep belum menjelaskan secara detail…

Read More

Joko Widodo-Ma’ruf Amin Resmi Menjadi Presiden dan Wapres 2019-2024

Joko Widodo-Ma'ruf Amin

topmetro.news – Joko Widodo-Ma’ruf Amin resmi menjadi Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia untuk periode 2019-2024. Jokowi dan Ma’ruf resmi menjalankan peran sebagai presiden dan wapres setelah dilantik dalam acara yang berlangsung di Gedung MPR pada Minggu (20/10/2019). Sebelum dilantik, Jokowi membacakan sumpah jabatan sebagai Presiden periode 2019-2024. “Demi Allah, saya bersumpah akan memenuhi kewajiban Presiden Republik Indonesia dengan sebaik-baiknya…

Read More

Amankan Pelantikan Presiden, Panglima TNI Tinjau Simulasi Pengamanan, Fokuskan Obyek Vital

amankan pelantikan presiden2

Topmetro.News – Amankan pelantikan Presiden, sebanyak 30.000 personel gabungan TNI-Polri akan diturunkan. Personil ini untuk mengamankan Pengambilan Sumpah dan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI, Minggu (20/10/2019) besok. Guna mengantisipasi hal yang tidak diinginkan, prajurit TNI melaksanakan simulasi pengamanan tersebut. Amankan pelantikan Presiden, Pimpin Apel Gelar Pasukan Sehari sebelumnya di tempat yang sama, Panglima TNI Marsekal TNI Dr. (H.C.) Hadi…

Read More

Jusuf Kalla Pastikan Hadir di Prosesi Pergantian Dirinya dengan KH Ma’ruf Amin

Wakil Presiden Jusuf Kalla

topmetro.news – Ketua MPR RI Bambang Soesatyo bersama para Wakil Ketua MPR RI bersilaturahim dengan Wakil Presiden Jusuf Kalla. Selain mengantarkan undangan pelantikan Presiden – Wakil Presiden 2019-2024, secara khusus pimpinan MPR RI juga menyampaikan terimakasih atas berbagai jasa pengabdian Jusuf Kalla selama mendampingi Presiden Joko Widodo di periode 2014-2019. Maupun sebagai pendamping Presiden Indonesia ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono pada…

Read More

Ingin Langsung Kerja, Jokowi Minta Acara Syukuran Dibatalkan

Syukuran pelantikan presiden

topmetro.news – Presiden Jokowi minta acara ‘Syukuran Inaugurasi Presiden dan Wakil Presiden (Wapres) 2019-2024’ pada 20 Oktober 2019 dibatalkan, karena ingin langsung bekerja setelah dilantik. Syukuran pelantikan presiden itu sendiri digagas oleh relawan. “Bapak Presiden inginkan acara yang digagas relawan untuk tidak dilaksanakan secara berlebihan. Untuk itu tidak perlu ada acara karnaval dan seterusnya,” kata Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko di…

Read More