Pelindo Regional 1 dan BAZNAS Luncurkan Program Pendidikan Berbasis Sumber Daya Lokal di Belawan 

topmetro.news, Belawan – PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 1 bersama BAZNAS Kota Medan resmi meluncurkan Program Pendidikan Berbasis Sumber Daya Lokal di Kampung Nelayan Seberang, Kelurahan Belawan I, Kecamatan Medan Belawan. Program ini dirancang untuk meningkatkan kualitas pendidikan di wilayah pesisir dengan memanfaatkan potensi lokal sebagai bahan ajar dan landasan kegiatan pembelajaran di sekolah. Melalui pendekatan tersebut, sekolah diharapkan bukan…

Read More