Polsek Pahae Jae Prioritaskan Evakuasi Warga dan Imbauan Keselamatan di Lokasi Banjir dan Longsor Purbatua

topmetro.news, Taput – Personel Polsek Pahae Jae, Polres Tapanuli Utara, langsung melakukan evakuasi warga begitu menerima laporan banjir dan longsor yang terjadi di Desa Sitolubahal dan Desa Robean, Kecamatan Purbatua, Selasa (25/11/2025). Curah hujan tinggi sejak pagi membuat Sungai Aek Mahassan meluap hingga merendam sekitar 60 rumah warga, sementara dua titik longsor di Desa Robean menimpa dua unit rumah dan…

Read More