Bupati Samosir Serahkan 803 SK PPPK Paruh Waktu, Vandiko: Ini Era Baru Pengabdian

topmetro.news, Samosir – Harapan baru bagi tenaga honorer di Kabupaten Samosir akhirnya terwujud. Sebanyak 803 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu resmi dilantik dan menerima Surat Keputusan (SK) langsung dari Bupati Samosir Vandiko T Gultom, Selasa (13/1/2026), di halaman Kantor Bupati Samosir. Turut hadir, Wakil Bupati Samosir Ariston Tua Sidauruk, Asisten I Tunggul Sinaga, Asisten III Arnod Sitorus,…

Read More

Serahkan 141 SK PPPK Formasi Tahun 2024, Bupati Samosir: Jadilah Pelayan Masyarakat yang Profesional dan Inovatif

Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom ST secara resmi menyerahkan Surat Keputusan pengangkatan 141 orang Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK)

topmetro.news, Samosir – Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom, ST secara resmi menyerahkan Surat Keputusan pengangkatan 141 orang Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tenaga Teknis, Pendidikan dan Kesehatan Formasi Tahun 2024, dalam rangkaian apel gabungan yang berlangsung di Lapangan Kantor Bupati Samosir, Senin (4/8/2025). Pengangkatan tersebut tertuang dalam SK Bupati Samosir Nomor 174 Tahun 2025 tentang Pengangkatan Pegawai Pemerintah dengan…

Read More