topmetro.news – Badan Narkotika Nasional Kota (BNNK) Pematangsiantar melakukan kunjungan sekaligus audiensi dengan Pemkab Samosir. Kehadiran Plt Kepala BNNK Pematangsiantar Joko Sirait dan rombongan disambut Plt Bupati Samosir Martua Sitanggang di Lobby Lantai 2 Kantor Bupati Samosir, Kamis (10/10/2024). Turut hadir, Asisten I Tunggul Sinaga, Pabung 0120 TU G Sebayang, Kasat Narkoba Polres Samosir Ferry Ardiansyah, Kabag Tapem Belman Sinaga,…
Read MoreTag: samosir
Pemkab Samosir Bersama DKP Sumut Tabur Benih Ikan di Danau Toba
topmetro.news – Sinergitas dengan Dinas Kelautan dan Perikanan Provsu dengan Pemkab Samosir melakukan penaburan benih ikan di Perairan Danau Toba. Kadis Ketapang dan Pertanian Tumiur Gultom bersama Kabid Perikanan Tangkap DKP Provsu Jenny Sinaga dan anggota DPRD Jhonny Sagala beserta masyarakat melakukan penaburan di Desa Boho dan Siboro Kecamatan Sianjur Mula Mula, Rabu (9/10/2024). Bantuan benih ikan bersumber dari APBD…
Read MorePimpin Rakor TPPS, Plt Bupati Samosir Harapkan Koordinasi Lintas OPD Berjalan Baik Turunkan Angka Stunting
topmetro.news – Plt Bupati Samosir Drs Martua Sitanggang MM selaku Ketua TPPS (Tim Percepatan Penurunan Stunting) Samosir memimpin Rapat Koordinasi TPPS dengan agenda Pelaksanaan SSGI Tahun 2024 dan Publikasi Data Stunting, di Aula Kantor Bupati Samosir, Rabu (9/10/2024). Dalam rakor tersebut, Plt Bupati mengharapkan agar lintas OPD teknis terus membangun koordinasi yang baik dalam upaya penurunan angka stunting di Samosir.…
Read MoreDinas Ketapang dan Pertanian Samosir Gelar Workshop Pangan B2SA
topmetro.news – Pemkab Samosir melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian menggelar Workshop Pangan Beragam, Bergizi, Seimbang dan Aman (B2SA). Workshop ini dibuka oleh Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Dr Tumiur Gultom, di Gedung Pariwisata BLK Samosir, Senin (8/10/2024). Kegiatan diikuti TP PKK Kabupaten, Kecamatan dan Desa se-Samosir, dengan menghadirkan sejumlah narasumber, yakni Victoria Elisabeth Hulu SKM (Analis Ketahanan Pangan,…
Read MoreUpaya Mitigasi Bencana, Pemkab Samosir Tanam Pohon di Wilayah Rawan Bencana
topmetro.news – Sebagai upaya mitigasi/pencegahan bencana, Pemkab Samosir melakukan penanaman pohon di lokasi rawan bencana, Jumat (4/10/2024). Penanaman dilakukan Plt Bupati Samosir diwakili Sekda Marudut Tua Sitinjak, didampingi Kalaksa BPBD Sarimpol Simanihuruk. Kegiatan berlangsung di Komplek SMPN 2 Harian, yang merupakan salah satu lokasi banjir bandang Kenegerian Sihotang. Sebanyak 2.501 batang pohon yang terdiri dari aren (535), alpukat (1.806), kemenyan…
Read MorePanwascam Pangururan Gelar Rapat Kordinasi Dengan 28 PKD se-Kecamatan Pangururan
topmetro.news – Panwascam Pangururan gelar Rapat Kordinasi dengan PKD se-Kecamatan Pangururan di Aula Saulina Resort Siogungogung Kecamatan Pangururan, Jumat (4/10/2024). Kegiatan ini merupakan bagian dari kesiapan Panwaslu Kecamatan Pangururan dalam rangka mengawasi tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun 2024. Ketua Panwascam Pangururan Tetty Naibaho didampingi Kordiv HP2H Boy Ture Sitanggang mengatakan bahwa kegiatan tersebut untuk penyamaan persepsi, meningkatkan kapasitas…
Read MorePemkab Samosir Peringati Hari Kesaktian Pancasila 2024
topmetro.news – Pemkab Samosir menggelar Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2024. Upacara dipimpin Kapolres Samosir Yogie Hardiman di Tanah Lapang Pangururan, Selasa (1/10/2024). Upacara diikuti Forkopimda Samosir, Sekdakab Marudut Tua Sitinjak, para SAB, asisten, pimpinan OPD, jajaran TNI/Polri, jajaran pegawai lingkungan Pemkab Samosir, serta pelajar tingkat SD, SMP, dan SMA. Peringatan Hari Kesaktian Pancasila mengusung tema ‘Bersama Pancasila Kita…
Read MorePemkab Samosir Peringati Haornas ke-41 Tahun 2024
topmetro.news – Pemkab Samosir peringati Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-41. Plt Bupati Samosir Martua Sitanggang bertindak sebagai Inspektur Upacara yang digelar di Tanah Lapang Pangururan, Jumat (27/9/2024). Peringatan Haornas tingkat Kabupaten Samosir diwarnai dengan senam bersama dan pemberian piagam penghargaan kepada atlit dan pelatih berprestasi di tingkat daerah dan nasional. Plt Bupati Samosir Martua Sitanggang bersama Forkopimda menyerahkan piagam kepada…
Read MoreKemah Kaldera Toba IV Tahun 2024 Pramuka Sumut Digelar di Tandarabun Samosir
topmetro.news – Bertempat di Pantai Ikan Mas, Tandarabun, Desa Dosroha, Kecamatan Simanindo, Kabupaten Samosir, Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Sumatera Utara menggelar Kemah Kaldera Toba IV Tahun 2024. Acara dibuka Ketua Kwarda Sumut H Nurdin Lubis SH MM didampingi Plt Bupati Samosir diwakili Asisten III Arnod Sitorus, Jumat (27/9/2024). Kemah Kaldera Toba IV 2024 diikuti peserta dari seluruh Kwarcab se-Sumut ditambah…
Read MoreVandiko Ajak Mahasiswa Asal Samosir Berkontribusi Dalam Pembangunan
topmetro.news – Dalam seminar dengan tema ‘Eksistensi dan Kontribusi Mahasiswa dalam Membangun Kabupaten Samosir’, yang digelar Keluarga Mahasiswa Unimed (KMU) Samosir, Bupati Vandiko T Gultom mengajak seluruh mahasiswa dari Kabupaten Samosir untuk berkontribusi dalam pembangunan. Acara yang digelar di Ruang Seminar Digital Library Lantai IV Unimed itu dihadiri 400-an mahasiswa asal Samosir dari berbagai universitas, seperti Unimed, USU, Unika St…
Read More