topmetro.news – Satuan Tugas Military Community Outreach Unit (Satgas MCOU) XXX-K/UNIFIL melaksanakan kegiatan School Engagement (kunjungan ke sekolah) tepatnya ke Sekolah Dasar (SD) Gandhuriyah Public School, Sector East Lebanon, pada Selasa (16/11/2021). Gandhuriyah merupakan salah satu desa di Lebanon yang berada di wilayah daerah operasi UNIFIL. Khususnya wilayah tugas dari Satgas Indonesia Battalion (Indobatt). Desa tersebut memiliki SD, sehingga menjadi…
Read More