topmetro.news, Jakarta – Timnas Basket Putra Indonesia akan menghadapi jadwal padat di SEA Games 2025. Namun, manajer tim Rivaldo Tandra Pangesthio tidak mempermasalahkan hal tersebut. Timnas Basket Putra Indonesia berada satu pool dengan Myanmar, Singapura, dan tuan rumah Thailand. Pertandingan akan dimainkan pada 13-15 Desember 2025. Rivaldo mengatakan jadwal padat memang menjadi sebuah tantangan buat timnya. Akan tetapi, ia menilai…
Read More