topmetro.news, Toba – Kolaborasi antara Pemerintah Kabupaten Toba dengan anggota DPR RI Rapidin Simbolon membuahkan hasil yang dapat dinikmati langsung oleh masyarakat Kabupaten Toba melalui penyaluran Dana Program Indonesia Pintar (PIP). Penyerahan SK penerima bantuan dana PIP ini berlangsung di Pendopo Rumah Dinas Bupati Toba, Sabtu (25/10/2025) pagi, oleh Bupati Toba Effendi Sintong P Napitupulu dan anggota DPR RI Rapidin…
Read MoreTag: Toba
SEAMEO Dukung Pemkab Toba Tingkatkan Kualitas Tenaga Pendidik
topmetro.news, Toba – Dalam rangka meningkatkan kualitas tenaga pendidik di Kabupaten Toba, Pemerintah Kabupaten Toba menggandeng kerja sama strategis dengan Southeast Asian Ministers of Education Organization (SEAMEO). Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari Nota Kesepahaman yang dilakukan antara Pemkab Toba dengan SEAMEO) beberapa waktu lalu. Ada pun kegiatan kerja sama ini adalah untuk melatih 280 guru sebagai agen perubahan dalam…
Read MoreBupati Toba Sampaikan Terima Kasih Atas Dedikasi Augus Sitorus Sebagai Sekda
topmetro.news, Balige – Bupati Toba Effendi Sintong P Napitupulu memimpin Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Jabatan PNS Dalam Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Toba di ruang rapat staf ahli, Kantor Bupati Toba, Jumat (24/10/2025) sore. Sejumlah pejabat yang dilantik dan diambil sumpah adalah Drs Augus Sitorus yang sebelumnya menjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Toba dilantik sebagai Staf Ahli Bupati Bidang…
Read MoreMengantar Pelayanan ke Masyarakat di Desa Narumonda VIII
topmetro.news, Toba – Pemerintah Kabupaten Toba mengantarkan berbagai pelayanan kepada masyarakat di Desa Narumonda VIII, Kecamatan Siantar Narumonda, Kabupaten Toba, Kamis (23/10/2025), melalui program BuKa Desa (Bupati dan Wakil Bupati Berkantor di Desa). Berbagai pelayanan yang disediakan seperti layanan Disdukcapil, Disdikpora, PMDPPA, Dinas Kesehatan, Dinas Sosial, Badan Pendapatan Daerah, Dinas PUTR, Dinas Pertanian, Dinas Ketahanan Pangan, Dinas Koperindag dan Dinas…
Read MoreMeningkatkan Digitalisasi Transaksi untuk Pendapatan dan Pembayaran
topmetro.news, Toba – Peta Jalan/Roadmap Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah (ETPD) Kabupaten Toba untuk tahun 2026-2030 akan disusun kembali pasca berakhirnya ETPD Kabupaten Toba tahun 2022-2025. Rencana penyusunan ini dibahas dalam rapat antara Pemkab Toba yang dipimpin oleh Wakil Bupati Toba Audi Murphy O Sitorus bersama Bank Indonesia dan Bank Sumut yang digelar secara daring di ruang rapat Staf Ahli, Selasa…
Read MoreBumdesma Melirik Peluang Bisnis Sektor Pertanian di Toba
topmetro.news, Toba – Badan Usaha Desa Bersama (Bumdesma) Anugrah LKD yang terdiri dari 12 desa di Kecamatan Bonatua Lunasi, Kabupaten Toba, melirik bisnis disektor pertanian. Kamis (16/10/2025), mereka bahkan mengundang Wakil Bupati Toba Audi Murphy O Sitorus untuk penanaman Bawang Merah Varietas Batu Ijo di Desa Sinar Sabungan. Selain melibatkan para pengurus Bumdesma, usaha pertanian ini juga didukung oleh konsultan…
Read MoreLewat Aksi Solidaritas, Pemkab Toba Bantu Warga Kurang Mampu
topmetro.news, Toba – Di Lumban Habinsaran, Desa Sigaol Timur, Kecamatan Uluan, Kabupaten Toba terdapat dua warga kurang mampu, yang mengalami penyakit berbahaya dan langka. Kamis (16/10/2025) siang, Wakil Bupati Toba Audi Murphy O Sitorus didamping sejumlah kepala dinas mengunjungi mereka. Pertama, Wakil Bupati mengunjungi Junior Hasudungan Hasibuan. Pria berusia 39 tahun ini mengidap kanker di batok kepala. Dirinya bahkan sudah…
Read MorePembina Apel HKN, Sekda Toba Kembali Ingatkan Kedisiplinan ASN
topmetro.news, Toba – Saat menjadi Pembina Apel Hari Kesadaran Nasional yang dirangkai dengan Hari Ulos Nasional di halaman Kantor Bupati Toba, Jumat (17/10/2025), Sekda Augus Sitorus kembali mengingatkan kedisiplinan ASN, terutama dalam hal kinerja dan administrasi. “Kami ingatkan kembali bahwa kita selaku ASN merupakan aparat pemersatu bangsa, diharapkan seluruh ASN dapat mempedomani seluruh aturan yang menyangkut ASN,” sebut Sekda. Dia…
Read MoreWabup Toba Dampingi Sabam Rajagukguk Tinjau MBG
topmetro.news, Toba – Wakil Bupati Audi Murphy O Sitorus mendampingi anggota Komisi I DPR RI Sabam Rajagukguk meninjau Program MBG (Makan Bergizi Gratis) di Kabupaten Toba, Senin (13/10/2025). Kehadiran Sabam Rajagukguk tidak hanya meninjau dapur, namun juga mengunjungi penerima manfaat di SMA Negeri 1 Balige. Wakil Bupati Toba menyampaikan terimakasih dan rasa bangga atas kepedulian Sabam Rajagukguk yang bersedia turun…
Read MoreSekjen Ombudsman RI Sampaikan Langkah-Langkah Tingkatkan Pelayanan Publik
topmetro.news, Toba – Wakil Bupati Toba Audi Murphy O Sitorus menerima kunjungan Sekretaris Jenderal Ombudsman RI Dr Suganda Pandapotan Pasaribu AP MSi, Senin (13/10/2025), di ruang rapat staf ahli bupati. Wakil Bupati Toba menegaskan pentingnya pelayanan publik yang prima. “Terkadang kita anggap apa yang kita lakukan sudah sangat bagus, bahkan kita menganggap tuntutan masyarakat berlebihan padahal untuk mendapatkan pelayanan yang…
Read More