topmetro.news – Kasus Penambang Emas Tanpa Izin (PETI) jilid II dengan tersangka Akhmad Arjun Nasution (AAN) warga kelurahan Muara soma Kecamatan Batang natal Kabupaten Mandailing Natal (Madina) akan segera ditindaklanjuti oleh Subdit Tipiter Polda Sumut. Dan berdasarkan informasi yang didapat oleh Topmetro.News, tersangka kasus PETI atas nama Akhmad Arjun Nasution tercatat memiliki dua laporan dalam kasus PETI yang terjadi pada…
Read MorePenulis: Arsyad Kurnia R
Ketua PBNU Sayangkan Pernyataan Connie Bakrie Yang sangat Provokatif dan Tendensius
topmetro.news – Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Ahmad Fahrur Rozi (Gus Fahrur) menyangkan narasi-narasi yang dibangun analis militer Connie Rahakundini Bakrie, yang berpotensi memecah belah TNI. Menurutnya, berbahaya jika TNI diadu domba. “Biarkan tentara bekerja. Kita butuh tentara yang kuat, jangan ada narasi yang membenturkan pimpinan tentara. Itu tidak produktif. Kita ingin tentara kuat dan profesional,” ujar Gus Fahrur…
Read MoreKeempat Kalinya, Sergai Raih Juara Umum FSQ Tingkat Provsu
topmetro.news – Kontingen Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) kembali meraih juara umum tingkat Provinsi Sumatera Utara (Sumut) Tahun 2022 pada ajang Festival Seni dan Qasidah (FSQ) yang berlangsung mulai tanggal 26-29 September 2022 di Asrama Haji Medan. 23 kabupaten/kota serta perguruan tinggi se-Sumut ikut dalam Festifal ini dengan jumlah peserta lebih kurang sebanyak 800 orang. Untuk Kabupaten Sergai mengirimkan sebanyak 58…
Read MoreAkselerasi Komunikasi Pembangunan, Sumut Siap Hadapi Tantangan Digitalisasi
topmetro.news – Akselerasi Komunikasi Pembangunan, Perbedaan generasi masyarakat dengan karakteristiknya masing-masing mengakibatkan tantangan tersendiri bagi Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Sumatera Utara (Sumut). Terutama dalam hal menyampaikan pesan-pesan pembangunan Sumut kepada masyarakat di era digital. Hal ini disampaikan Plt Kepala Dinas Kominfo Sumut Ilyas S Sitorus yang diwakili Kabid Pengelolaan Komunikasi Publik (PKP) Dinas Kominfo Sumut Harvina Zuhra dalam seri…
Read MoreSMSI Sumut Berduka atas Meninggalnya Penasihat SMSI Sumut yang juga Mantan Ketua PWI Sumut H Hermansjah
topmetro.news – Kabar duka menyelimuti insan pers di Sumatera Utara atas meninggalnya Penasihat SMSI Sumut yang juga mantan Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sumut periode 2015-2020. Beliau menghembuskan nafas terakhir di RS Royal Prima Medan usai menjalani perawatan medis, Jumat (30/9). Diinformasikan almarhum akan disemayamkan di rumah duka di Jalan Bromo Gang Tertib Nomor 1 Kota Medan, Sumatera Utara. “Innalilahi…
Read MoreEpaper Top Metro Edisi 1554, Tanggal 30 September 2022
Baca Disini!
Read MoreRumah Sahabat Da’i Sumut Apresiasi Kapolres Simalungun
topmetro.news – Rumah Sahabat Da’i Sumatera Utara (Sumut) menyampaikan apresiasi memberikan ucapan Selamat dan terima kasih kepada Kapolres Simalungun Akbp Ronald Fredy C Sipayung, S.H., S.I.K., M.H., atas prestasi kinerja Kepolisian Resor Simalungun dalam menjaga Keamanan, Ketertiban Masyarakat serta Toleransi Umat Beragama di Wilayah Kabupaten Simalungun. Kehadiran pengurus Rumah Sahabat Da’i Sumut pimpinan Ustad Dody Mahendra S, Hi. ( Ketua…
Read MoreJangan Sepele! Berikut ini 7 Penyebab Sering Sakitnya Kepala Bagian Belakang
topmetro.news – Kita tentu pernah merasakan sakit kepala bagian belakang, bukan? Meskipun terkadang sensasi nyeri ini bisa hilang dengan sendirinya, banyak orang yang menganggap hal ini terkait dengan masalah kesehatan yang lebih serius seperti kolesterol tinggi atau hipertensi. Sebenarnya, apakah kedua masalah kesehatan ini adalah penyebabnya? Berbagai macam penyebab sakit kepala bagian belakang Pakar kesehatan menyebut kolesterol tinggi dan hipertensi…
Read MoreMike Tyson Bisnis Ganja Untuk Keperluan Medis! Cek Faktanya Berikut ini…
topmetro.news – Mantan petinju kelas berat Mike Tyson dikabarkan kini sedang menjalankan bisnis baru, yakni budidaya ganja atau mariyuana. Sebenarnya, apa alasan dari Tyson menjalankan bisnis yang masih cukup kontroversial ini? Alasan Mike Tyson membuka bisnis ganja Bisnis budidaya ganja, mariyuana, atau cannabis yang dimiliki Tyson bernama Tyson Ranch. Ganja yang diproduksi perusahaan ini ditujukan untuk kebutuhan medis dan rekreasi.…
Read MoreKapolsek Parapat Pimpin Evakuasi Mayat Wanita Berjaket Biru Dipinggiran Danau Toba
topmetro.news – Kapolsek Parapat Resort Simalungun AKP Jonni Silalahi SH memimpin olah TKP sekaligus evakuasi penemuan sesosok mayat wanita memakai jaket warna biru yang mengapung telungkup dipinggiran Danau Toba yang terletak di Huta Hubuan Dusun Sualan, Nagori Sibaganding, Kecamatan Girsang Sipangan Bolon, Kabupaten Simalungun, Kamis (29/9/2022) pagi sekira pukul 08.15 Wib. Hanya saja tidak ada satupun warga yang mengenali identitas…
Read More