Donald Trump Setujui Rencana Perdamaian Rusia-Ukraina, Kiev Tak Dilibatkan

donald trump setujui perdamaian rusia-ukraina

topmetro.news, Istanbul – Presiden AS Donald Trump pekan ini menyetujui rencana 28 poin untuk mengakhiri perang Rusia-Ukraina, kata seorang pejabat senior, sementara Ukraina dikabarkan tidak dimintai pendapatnya. “Rencana tersebut berfokus pada pemberian jaminan keamanan kepada kedua pihak untuk memastikan perdamaian yang berkelanjutan,” kata pejabat itu. “Rencana ini mencakup hal-hal yang diinginkan dan dibutuhkan Ukraina untuk mencapai perdamaian yang tahan lama.”…

Read More

Lemhannas Tekankan Konsensus Kebangsaan Perkuat Ketahanan Nasional

lemhanas tekankan konsensusu kebangsaan

topmetro.news, Malang – Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhannas) menekankan pentingnya pemahaman terhadap empat konsensus kebangsaan, yaitu Pancasila, Undang-Undang Dasar (UUD) 1945, Negara Kesehatan Republik Indonesia, dan Bhineka Tunggal Ika untuk memperkuat ketahanan nasional. “Tentu yang diutamakan adalah harus menanamkan nilai kebangsaan yang bersumber pada empat konsensus kebangsaan, sehingga bangsa ini memiliki ketahanan nasional yang tangguh,” kata Gubernur Lemhannas Ace Hasan Syadzily…

Read More

PT Inalum Targetkan Kapasitas Produksi Aluminium Melejit Jadi 900.000 Ton

pt ilalum targetkan kapasitas produksi

topmetro.news, Jakarta – PT Indonesia Asahan Aluminium (Inalum) menargetkan kapasitas produksi aluminium perusaahan bisa bertambah mencapai 900.000 ton per tahun (KTPA) di tahun 2029. Direktur Utama Inalum Melati Sarnita menyebutkan, bahwa saat ini Inalum diarahkan menjadi perusahaan aluminium terintegrasi yang profitable bertaraf internasional. Atas hal itu, perusahaan menargetkan dalam lima tahun atau 2029 kapasitas produksi aluminium bisa meningkat hingga 900.000…

Read More

Tegas! Menteri Keuangan Purbaya Tak Akan Legalkan Thrifting Barang Impor Ilegal

menteri keuangan tak akan legalkan

topmetro.news, Jakarta – Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa menegaskan dirinya tidak akan melegalkan kegiatan thrifting barang impor ilegal. Hal ini ditegaskan Purbaya ketika ditemui di Hotel The Westin, Jakarta, pada Kamis (20/11/2025). Seperti diketahui, pedagang barang bekas (thrifting) minta usaha yang mereka jalani dilegalkan di Indonesia, seperti negara-negara maju lainnya. Hal ini terungkap dalam rapat dengar pendapat antara Pedagang…

Read More

WhatsApp dan Instagram Nyaris Dijual, Zuckerberg Langsung Bertindak

whatsaap dan instagram nyaris dijual

topmetro.news, New York – Meta berhasil menggagalkan upaya regulator Amerika Serikat yang memaksa perusahaan itu melepas Instagram dan WhatsApp. Hakim Distrik AS James Boasberg memutuskan bahwa Meta tidak memegang monopoli dalam bisnis jejaring sosial, sehingga tidak melanggar hukum antimonopoli. Putusan ini datang usai persidangan antimonopoli bersejarah yang berakhir pada Mei lalu. Keputusan tersebut sekaligus menjadi kemenangan besar bagi CEO Meta…

Read More

Warga China Palsukan Kewarganegaraan Filipina Terpilih Jadi Wali Kota

warga china palsukan kewarganegaraan filipina

topmetro.news, Manila – Pengadilan Filipina menjatuhkan hukuman penjara seumur hidup kepada Alice Guo. Ia adalah seorang warga negara China, yang menjadi wali kota dengan menyamar sebagai warga negara Filipina. Bukan hanya dirinya, tujuh orang lainnya juga dijatuhi hukuman atas tuduhan perdagangan manusia. Guo, sendiri, menjabat sebagai wali kota Bamban, sebuah wilayah di utara Manila. Ia pun dinyatakan bersalah karena terkait…

Read More

PSMS Medan Ditahan Imbang PSPS Pekanbaru di Kandang Sendiri

psms medan ditahan imbang psps

topmetro.news, Medan – PSMS Medan ditahan imbang PSPS Pekanbaru dengan skor 1-1 di kandang sendiri. PSPS yang sempat unggul 1-0 lewat gol Reyhan Firdaus mampu dibalas cepat PSMS Medan lewat gol Barata berlangsung, di Stadion Utama Sumatera Utara, pada Rabu (19/11/2025) malam. Pada babak pertama, PSMS dan PSPS bermain imbang 0-0. Tuan rumah yang mendominasi serangan tak mampu menjebol gawang…

Read More

PSMS Medan Tegas Bantah Keterlibatan dalam Kasus Dugaan TPPO

psms medan bantah terlibat tppo

topmetro.news, Medan – Kasus dugaan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) yang menimpa Rizki Nur Fadhilah, remaja berbakat asal Bandung, mendapat perhatian publik. Rizki dijanjikan kontrak bermain sepak bola, namun berakhir dibawa paksa ke Kamboja. Menanggapi kabar ini, manajemen PSMS Medan memberikan klarifikasi resmi. Presiden klub PSMS Medan, Fendi Jonathan, menegaskan bahwa klubnya tidak pernah membuka seleksi pemain yang disebut-sebut menjadi…

Read More

Kubu Roy Suryo Cs Sebut Ada Kriminalisasi dan Penyelundupan Pasal

kubu roy suryo cs

topmetro.news, Jakarta – Penetapan tersangka Roy Suryo cs dalam kasus dugaan fitnah ijazah mantan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dinilai sebagai bentuk kriminalisasi. Pasalnya terdapat dugaan penyelundupan pasal. Hal itu diungkapkan Pengacara Roy Suryo Cs, Gafur Sangadji dalam program Rakyat Bersuara bertajuk ‘Kasus Ijazah Jokowi Ilmiah atau Penyebaran Fitnah?’ yang disiarkan di iNews, Rabu (19/11/2025) malam. “Salah satu bentuk kriminalisasi yang…

Read More

Sarwendah Klaim Ruben Onsu Beri Uang Saku Terbatas Selama Menikah

sarwendah klaim ruben

topmetro.news, Jakarta – Sarwendah tak tinggal diam ketika Ruben Onsu mengungkit dan terkesan mempermasalahkan tentang nafkah yang diberikannya. Kini, ibu tiga anak itu membongkar pengelolaan keuangan keluarga selama menikah dengan sang presenter. Chris Sam Siwu, kuasa hukum Sarwendah mengatakan, hanya diberi uang saku dengan jumlah sangat terbatas setelah menikah. Keberadaan uang saku itu hilang ketika mereka memiliki anak. “Yang ada,…

Read More