Hatunggal Siregar Pimpin KONI Sumut 2025-2029, Jhon Lubis Dapat Kejutan dari Wartawan Olahraga

jhon ismadi lubis diulosi

topmetro.news, Medan – Hatunggal Siregar pimpin Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Sumatera Utara (Sumut) periode 2025-2029, setelah terpilih secara aklamasi pada Musyawarah Olahraga Provinsi (Musorprov) KONI Sumut di Hotel Danau Toba, Jalan Imam Bonjol Medan, pada Kamis (17/4/2025) kemarin. Hatunggal Siregar pimpin KONI Sumut 2025-2029 itu, karena mendominasi dukungan pencalonan sebagai Ketua Umum KONI Sumut. Hatunggal mendapat 78 dukungan terdiri…

Read More

Masyarakat Saksikan Kehebatan TNI AU di Open Base Lanud Soewondo

Lanud Soewondo Gelar Open Base, Masyarakat Saksikan Atraksi Udara Spektakuler. (Foto: Suriyanto)     topmetro news, Medan – Pangkalan Udara (Lanud) Soewondo Medan menggelar kegiatan Open Base yang terbuka untuk masyarakat umum, dalam rangka mendukung latihan Air Refueling dan Training Local yang dilaksanakan oleh TNI Angkatan Udara. Kegiatan ini berlangsung meriah dan dipenuhi antusiasme warga yang datang dari berbagai penjuru…

Read More

Mahasiswa minta DPRD Sumut Tinjau Kembali RUU TNI

Aksi demo mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa UINSU di Kantor DPRD SUMUT. (Foto: Abdul Milala)     topmetro.news, MEDAN – Suara lantang mahasiswa kembali menggema di jantung politik Sumatera Utara. Ratusan mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa UINSU turun ke jalan pada Kamis (17/4/2025) menggelar aksi demonstrasi di depan Gedung DPRD Sumut, menolak Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Perubahan atas…

Read More

Termohon Tak Mampu Hadirkan Saksi dan Ahli, Sidang Prapid Rahmadi Masuk Tahap Pembuktian

Suasana sidang praperadilan penangkapan dan penahan. (Foto: Rizki AB)     topmetro.news, Medan – Tim Bidang Hukum (Bidkum) Polda Sumut tidak mampu menghadirkan saksi dan ahli yang hari ini telah dijadwalkan untuk memberikan keterangan di persidangan lanjutan praperadilan yang diajukan Rahmadi, warga Kota Tanjungbalai, Sumatera Utara. Hal itu terungkap dalam sidang lanjutan gugatan permohonan praperadilan terkait sah atau tidaknya penetapan…

Read More

Selain Panggil James-John Riyadi, Menteri Ara Juga Akan Hadirkan Media yang Iklankan Meikarta

Mangkraknya bangunan Apartemen Meikarta di Cikarang Jawa Barat, sepertinya menjadi salah satu persoalan yang jadi perhatian Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait.

topmetro.news, Jakarta – Mangkraknya bangunan Apartemen Meikarta di Cikarang Jawa Barat, sepertinya salah satu persoalan yang jadi perhatian Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait. Selain telah melaporkan keluhan korban Meikarta ke Presiden RI Prabowo Subianto, Ara (sapaan akrabnya) juga akan mengundang pihak terkait untuk bertemu, termasuk media yang mengiklankan Meikarta. Bukan tanpa alasan Ara memanggil media nasional yang…

Read More

Balai Wartawan Polda Sumut Digusur, Wartawan Tersingkir Demi Bisnis Bhayangkari

Balai Wartawan Polda Sumut. (Foto: Ist)   topmetro.news, MEDAN – Keputusan kontroversial Kapolda Sumatera Utara Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto menggusur Balai Wartawan Polda Sumut dan mengalihfungsikannya menjadi gerai usaha Bhayangkari, menuai gelombang kekecewaan dari insan pers. Ruang yang selama ini menjadi simbol kemitraan strategis antara Polri dan wartawan, kini disulap menjadi pusat bisnis. Gedung berukuran 7×8 meter, lengkap dengan…

Read More

Bupati Samosir Serahkan Bantuan Alsintan Sumber Dana APBN 2025

Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom ST didampingi Kadis Ketapang dan Pertanian Dr Tumiur Gultom, menyerahkan bantuan alat mesin pertanian (alsintan) sumber dana APBN 2025.

topmetro.news, Samosir – Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom ST didampingi Kadis Ketapang dan Pertanian Dr Tumiur Gultom, menyerahkan bantuan alat mesin pertanian (alsintan) sumber dana APBN 2025. Penyerahan kepada tiga kelompok tani penerima itu berlangsung di Kantor Dinas Ketapang dan Pertanian, Kamis (17/4/2025). Alsintan tersebut berupa 1 unit traktor roda empat kepada Kelompok Tani Marlundu Desa Partungko Naginjang. Lalu, 3…

Read More

APH Diminta Periksa Pelaku Mark Up Bisnis Penjualan Foto Pasangan Bupati/Wakil Bupati Langkat

Pengadaan bingkai foto Bupati Langkat H Syah Afandin SH dan Wakil Bupati Tiorita Br Surbakti di seluruh kantor desa yang ada di Kabupaten Langkat menjadi sorotan publik.

topmetro.news, Langkat – Pengadaan bingkai foto Bupati Langkat H Syah Afandin SH dan Wakil Bupati Tiorita Br Surbakti di seluruh kantor desa yang ada di Kabupaten Langkat menjadi sorotan publik. Pasalnya, bingkai dan foto pasangan kepala daerah dengan ukuran lebar bingkai diperkirakan sekitar 20 cm dan tinggi sekitar 40 cm, berikut foto berukuran R15 tersebut, dibanderol dengan harga fantastis Rp1…

Read More

Wakil Bupati Asahan Minta Pedagang Tidak Gunakan Ruas Jalan

topmetro.news – Wakil Bupati Asahan Rianto SH MAP meminta kepada para pedagang kaki lima yang berjualan di sepanjang Pasar Inpres Kisaran untuk tidak menggunakan ruas jalan dalam menjajakan barang dagangannya. Ini disampaikan Wabup usai melakukan sidak Pasar Inpres Kisaran didampingi Kadis Kopdagin, Kadishub dan Kasatpol PP, Rabu (16/4/2025). Lebih lanjut, Wabup mengatakan, dengan adanya pedagang yang menggunakan ruas jalan untuk…

Read More

Pemkab Asahan Tindak Tegas ASN Gunakan Narkoba

topmetro.news – Pemkab Asahan akan memberikan sanksi tegas kepada ASN yang ketangkap dan terbukti menggunakan narkoba.  Hal ini disampaikan Bupati Asahan melalui Wakil Bupati Asahan Rianto SH MAP saat press release terkait kasus narkoba di Polres Asahan, Rabu (16/4/2025). Rianto meminta kepada masyarakat dan awak media, untuk melaporkan kepada kami apabila mengetahui ASN di Lingkungan Pemkab Asahan yang menggunakan narkoba.…

Read More