PLN Salurkan Paket Sembako Untuk Korban Terdampak Bencana di Sumut

pln salurkan bantuan

topmetro.news, Medan – PT PLN menyalurkan paket sembako dan perlengkapan dapur untuk mendukung kebutuhan masyarakat yang terdampak bencana di berbagai wilayah Sumatera Utara (Sumut). “Bantuan paket sembako dan perlengkapan dapur umum yang diberikan untuk mendukung kebutuhan masyarakat di lokasi pengungsian,” ujar Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo dalam keterangan diterima di Medan, pada Minggu (30/11/2025). Darmawan mengatakan pendistribusian bantuan tersebut terus…

Read More

Petenis Indonesia Rifqi Fitriadi Sebut Dua Gelar ITF Jadi Modal untuk SEA Games 2025

petenis indonesia rifqi fitriadi

topmetro.news, Jakarta – Petenis Indonesia Muhammad Rifqi Fitriadi mengatakan dua gelar ITF yang ia raih bersama Christopher Rungkat dalam dua pekan beruntun menjadi modal bagi dirinya untuk menghadapi SEA Games 2025. Rifqi mengatakan bahwa kemenangan tersebut meningkatkan rasa percaya dirinya, juga memperkuat ikatan emosional dengan Christo yang akan menjadi pasangannya di nomor ganda putra SEA Games 2025. “Alhamdulillah tentunya dengan…

Read More

Kapolri Hadiri Jalan Santai PWI, Tekankan Sinergi dengan Pers

kapolri hadiri jalan santai pwi

topmetro.news, Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menghadiri acara jalan santai Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dan Kick Off menuju Hari Pers Nasional (HPN) 2025, yang berlangsung di Alun-Alun Kota Serang, Banten, Minggu, 30 November 2025. Dalam kesempatan itu, Sigit menekankan pentingnya sinergisitas dan kolaborasi antara Polri dan insan pers. Di antaranya adalah sama-sama memerangi penyebaran informasi palsu atau hoaks…

Read More

Atletico Raih Tujuh Kemenangan Beruntun Usai Kalahkan Oviedo 2-0 di Liga Spanyol 2025/26

atletico madrid raih tujuh kemenangan beruntun

topmetro.news, Madrid – Atletico Madrid meraih tujuh kemenangan beruntun di semua kompetisi setelah meraih kemenangan 2-0 atas Real Oviedo pada pertandingan pekan ke-14 Liga Spanyol 2025/2026 di Civitas Metropolitano, pada Minggu (30/11/2025) WIB. Tim tuan rumah mendominasi penuh jalannya pertandingan di babak pertama. Mereka melakukan sembilan tembakan, yang dua di antaranya berbuah gol yang dicetak oleh Alexander Sorloth pada menit…

Read More

Juventus Lanjutkan Trend Positif, AC Milan ke Puncak Klasemen Liga Italia 2025/26

juventus lanjutkan trend positif

topmetro.news, Turin – Juventus melanjutkan tren positif mereka setelah menjaga rekor tak terkalahkan, dalam tujuh laga terakhirnya di semua kompetisi, usai mengalahkan Cagliari pada laga pekan ke-13 Liga Italia 2025/2026 dengan skor 2-1. Bermain di Stadion Juventus, pada Minggu (30/11/2025) WIB, dua gol kemenangan Bianconeri dicetak oleh pemain bintang mereka, Kenan Yildiz. Pemain asal Turki ini membuka golnya pada pertandingan…

Read More

Newcastle United Permalukan Everton 4-1, Tottenham Hotspurs Kalah Lagi di Liga Inggris 2025/26

newscastle united permalukan everton

topmetro.news, London – Newcastle United meraih dua kemenangan beruntun untuk pertama kalinya di Liga Inggris 2025/2026, setelah sebelumnya mengalahkan Manchester City dengan skor 2-1. Di pekan ini, The Magpies meraih kemenangan keduanya secara beruntun setelah mempermalukan tuan rumah Everton di Stadion Hill Dickinson, pada Minggu (30/11/2025) WIB, dengan skor 4-1. Tiga gol berhasil Newcastle ciptakan pada babak pertama. Malick Thiaw…

Read More

Justin Hubner Tampil 19 Menit, Fortuna Ditahan Imbang Heracles

justin hubner fortuna sittard

topmetro.news, Jakarta – Pemain timnas Indonesia Justin Hubner bermain sekitar 19 menit saat timnya, Fortuna Sittard, ditahan imbang Heracles dengan skor 1-1 pada pertandingan pekan ke-14 Liga Belanda 2025/2026 di Stadion Offermasn Joosten, pada Minggu (30/11/2025) WIB. Justin turun pada menit 71 di pertandingan ini saat ia menggantikan Jasper Dahlhaus. Selama di lapangan, bek tengah 22 tahun itu dicatat Sofascore…

Read More

Bantuan Pangan Bertahap Diterbangkan, Kapolda Sumut Kembali Tinjau ke Lokasi Bencana

topmetro.news, Tapteng – Upaya percepatan penanganan bencana di wilayah Tapanuli Tengah dan Sibolga terus dikebut Polda Sumatera Utara. Pada Minggu pagi (30/11/2025), Kapolda Sumut Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto kembali turun langsung meninjau kondisi lapangan di sejumlah titik terdampak menggunakan helikopter Polri, sekaligus membawa bantuan sembako untuk masyarakat yang saat ini masih berada di pengungsian maupun wilayah yang terisolir. Peninjauan…

Read More

Penjarahan Sibolga dan Tapteng: Retaknya Kepercayaan Publik kepada Otoritas

topmetro.news, Medan – Penjarahan yang terjadi di Sibolga dan Tapanuli Tengah, Sumatera Utara setelah bencana alam menuai sorotan besar. Namun fenomena itu, bagi sebagian ahli bukan sekadar urusan hukum. Ia muncul dari tekanan ekonomi, psikologis, dan memburuknya relasi warga dengan otoritas. Pengamat sosial Universitas Sumatera Utara (USU), Agus Suriadi, menjelaskan perilaku kolektif tersebut lahir ketika kebutuhan dasar tak terpenuhi dan…

Read More

Dr Maruli Siahaan Pimpin Rapat Minggu ke-5 PPSD Siahaan Kota Medan

topmetro.news, Medan – Ketua Umum PPSD Siahaan Indonesia Kombes Pol (Purn) Dr Maruli Siahaan SH MH, yang juga anggota Komisi XIII DPR RI, Minggu (30/11/2025), menghadiri Ibadah Minggu, sekaligus memimpin Rapat Minggu ke-5 PPSD Siahaan Medan, di Wisma Jayapuri Jalan Sei Mencirim No 172 Medan. Turut hadir, St Dj Siahaan BA (Wakil Ketua Umum PPSD), Karlos Siahaan SE MM (Sekretaris…

Read More