DPD PDI Perjuangan Bersama Baguna Sumut Bantu Warga Siatas Barita yang Terdampak Bencana Gempa Bumi

DPD PDI Perjuangan Sumut bersama Baguna (Badan Penanggulangan Bencana) Sumut serta DPC PDI Perjuangan Tapanuli Utara menyalurkan bantuan bagi warga terdampak bencana gempa bumi

topmetro.news – DPD PDI Perjuangan Sumut bersama Baguna (Badan Penanggulangan Bencana) Sumut serta DPC PDI Perjuangan Tapanuli Utara menyalurkan bantuan bagi warga terdampak bencana gempa bumi yang terjadi Sabtu (1/10/2022) lalu. Bantuan berupa sembako sebanyak 300 paket tersebut dibagikan kepada masyarakat korban bencana gempa bumi. Berlangsung di Lapangan ULCLA Desa Lumban Siagian Jae, Kecamatan Siatas Barita, Tapanuli Utara. Kamis (6/10/2022).…

Read More

BAGUNA PDI Perjuangan Sumut Bagikan Tali Asih, Ketua DPRDSU Imbau Warga Tetap Waspada

BAGUNA PDI Perjuangan Sumut Bagikan Tali Asih

topmetro.news – Ketua DPRDSU yang juga Ketua Badan Penanggulangan Bencana (BAGUNA) PDI Perjuangan Sumut Drs Baskami Ginting menyerahkan tali asih. Tali asih disampaikan kepada abang-abang becak, penyapu jalan, dan satpam perumahan. Berupa beras dan vitamin untuk membantu menghadapi Pandemi Covid-19 dan PPKM. Selain itu, Baskami Ginting juga mengantar nasi kotak dari BAGUNA Sumut untuk petugas petugas PPKM di perbatasan. Baskami…

Read More