Bobby Nasution Ingatkan Revitalisasi Stadion Teladan Pikirkan Pasca Pekerjaan Fisik, Termasuk Perawatan

Bobby Nasution

topmetro.news – Wali Kota Medan Bobby Nasution berharap, revitalisasi Stadion Teladan ini juga memikirkan pasca selesainya pekerjaan fisik. Diharapkan revitalisasi ini juga dapat menjadi landasan bagi pembangunan di kawasan sekitar Stadion Teladan. Hal ini disampaikan Bobby Nasution setelah mendengar ekspose Desain Stadion Teladan oleh pihak PT Pandu Persada, Minggu (25/12) petang di Kopi Jolo. “Hal lain yang perlu dipikirkan, adalah…

Read More

Tinjau Sejumlah Gereja Di Malam Natal, Bobby Nasution: Pastikan Umat Kristiani Beribadah Dengan Aman, Tenang & Damai

Bobby Nasution

topmetro.news – Guna memberikan rasa aman dan damai bagi umat Kristiani yang tengah melaksanakan ibadah Natal 2022, Wali Kota Medan Bobby Nasution bersama Wagub Sumut Musa Rajekshah, Kapolda Sumut  Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak, Pangdam I/BB Mayjen TNI Achmad Daniel Chardin beserta unsur Forkopimda Sumut dan Kota Medan meninjau sejumlah gereja di Kota Medan, Sabtu (24/12) malam. Peninjauan dilakukan…

Read More

Hasil Peninjauan Bobby Nasution, Menko Perekonomian & Menperin di Pusat Pasar, Harga Masih Stabil, Stok Bapok Aman

topmetro.news – Wali Kota Medan Bobby Nasution mendampingi Menteri Koordinator Bidang Perekonomian (Menko Perekonomian) Airlangga Hartarto dan Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita meninjau Pusat Pasar Medan, Sabtu (24/12). Selain mengecek ketersediaan bahan kebutuhan pokok (bapok), peninjauan juga dilakukan guna memastikan keterjangkauan harga jelang Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 di Sumatera Utara, terkhusus Kota Medan. Kedatangan Wali Kota, Menko…

Read More

Kemarahan Bobby Nasution Soal Warung tak Berizin, Ditanggapi Warga Medan Sunggal

Kemarahan Wali Kota Medan Bobby Nasution yang mengancam bongkar warung-warung tak berizin, dapat tanggapan beragam. Ada yang mendukung, namun ada juga yang menyikapinya dengan 'dingin'.

topmetro.news – Kemarahan Wali Kota Medan Bobby Nasution yang mengancam bongkar warung-warung tak berizin, dapat tanggapan beragam. Pada umumnya, warga sangat mendukung penertiban bangunan bermasalah, namun dengan sejumlah pertanyaan. “Kita percaya sih kalau Pak Wali akan bersikap tegas kepada bangunan liar dan tak punya izin. Tapi apa ketegasan itu hanya kepada warung kecil dan posko saja? Sebab sebagaimana berita beredar,…

Read More

Bobby Nasution Ingatkan Pimpinan OPD & Camat Harus Berani Memaafkan, Minta Maaf Serta Berterima Kasih

topmetro.news – Ada dua poin penekanan yang disampaikan Wali Kota Medan Bobby Nasution dalam acara Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur Pimpinan Perangkat Daerah di  Lingkungan Pemko Medan Tahun 2022 yang berlangsung di The Hill Hotel dan Resort Sibolangit, Jumat (25/11) malam. Poin pertama harus berani memaafkan dan meminta maaf, sedangkan yang kedua harus dapat berterima kasih. Sebelum menyampaikan penekanan kedua…

Read More

Upaya Bobby Nasution Pulihkan Ekonomi Berbuah, Tingkat Pengangguran Terbuka di Medan Turun

topmetro.news – Upaya Wali Kota Medan Bobby Nasution memulihkan perekonomian di kota ini mulai berbuah dan berpengaruh menurunkan Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT). Jika pada Agustus 2021 tingkat TPT di Medan mencapai 10,81 persen, maka pada Agustus 2022 turun sebesar 1,92 persen poin menjadi 8,89 persen. “Ini merupakan data yang dirilis secara resmi oleh Badan Pusat Statistik Provinsi Sumatera Utara,” ujar…

Read More

Buka Pekan KHAS, Bobby Nasution: Medan Kota Pertama Gratiskan Pengurusan Sertifikat Halal UMKM

topmetro.news – Kota Medan menjadi kota pertama yang menggratiskan pengurusan sertifikat halal bagi pelaku UMKM. Diharapkan, upaya tersebut dapat mendorong para pelaku UMKM di ibukota Provinsi Sumatera Utara ini untuk segera mengurus sertifikat halal usahanya masing-masing, terutama di bidang kuliner.   Hal ini terungkap saat Wali Kota Medan Bobby Nasution membuka Pekan Kuliner Halal, Aman dan Sehat (KHAS) yang digelar…

Read More

Selain Putuskan Kontrak, Dinas PKP2R Tuntut Rekanan Proyek Gedung Kejari Medan Yang Roboh Kembalikan DP & Ganti Rugi

Gedung Kejari Medan

topmetro.news – Pasca robohnya gedung kantor Kejari Medan, Wali Kota Medan Bobby Nasution langsung menginstruksikan Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Penataan Ruang (PKP2R) Kota Medan untuk mengambil tindakan tegas. Sebab, berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, bangunan gedung Kejari Medan yang roboh tersebut terbukti melanggar dan menyimpang dari spek bangunan yang telah disepakati dalam kontrak. Instruksi menantu Presiden RI Joko Widodo…

Read More

Lakukan Safari Natal Ke Gereja HKI Belawan, Bobby Nasution Serahkan Sejumlah Bantuan

Bobby Nasution

topmetro.news – Wali Kota Medan Bobby Nasution melakukan kunjungan Safari Natal ke Gereja HKI Belawan yang berada di jalan Cileduk No 01, Kec. Medan Belawan, Minggu (20/11). Kunjungan ini Dalam rangka menyambut Hari Natal tahun 2022. Kehadiran Wali Kota Medan Bobby Nasution didampingi sejumlah pimpinan OPD dilingkungan Pemko Medan disambut meriah oleh pimpinan Pendeta Gereja HKI Belawan, Pdt.Ance Simanjuntak beserta…

Read More

Terima Kasih Pak Bobby Nasution, Sudah 30 Tahun Kami Menanti

Bobby Nasution

topmetro.news – Rasa syukur dan ucapan terima kasih disampaikan warga Cinta Damai kepada Wali Kota Medan Bobby Nasution karena telah membuka akses Jalan Aman, Kelurahan Cinta Damai, Kecamatan Medan Helvetia yang telah dikeluhkan selama 30 tahun. Sebagai ungkapan rasa terima kasih, warga pun mengulosi orang nomor satu di Pemko Medan ini yang hadir didampingi Ketua TP PKK Kota Medan Kahiyang…

Read More