Wagub Sumut Terima Usulan Pembangunan Taput

Wagub Sumut Terima Usulan Pembangunan Tapanuli Utara

Topmetro.news – Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Utara (Sumut) Musa Rajekshah menerima usulan pembangunan dari Kabupaten Tapanuli Utara (Taput) mengenai perbaikan infrastruktur jalan dan usulan pembangunan universitas negeri di daerah tersebut, melalui Bupati (Taput) Nikson Nababan. Hal ini disampaikan Wagub Musa Rajekshah yang akrab disapa Ijeck saat bersilaturahmi ke Rumah Dinas Bupati Taput, Rabu (24/2/2021). “Pasti kami mendukung. Gubernur Sumut, Pak…

Read More

Menginap di Dusun Batu Mamak Garoga, Bupati Taput Diskusi Dengan Masyarakat

Bupati Taput

topmetro.news – Bupati Taput (Tapanuli Utara) Drs. Nikson Nababan, M.Si didampingi Sekretaris Daerah Kabupaten Tapanuli Utara Indra Sahat Simaremare ,M. Si dan beberapa Pimpinan OPD nginap bersama di Dusun Batu Mamak untuk melihat dan mendengar langsung apa yang dirasakan masyarakat. Bupati Taput Duduk bersama dengan masyarakat Batu Mamak pada sebuah diskusi hangat, di Halaman Sekolah SD, Senin (22/2/2021). “Dari mendengar…

Read More

Bupati Taput Nikson Nababan Sisir Langsung Prioritas Pembangunan di Kecamatan Garoga

Bupati Taput Nikson Nababan Sisir Langsung Prioritas Pembangunan di Kecamatan Garoga

Topmetro.news – Bupati Tapanuli Utara Drs. Nikson Nababan, M.Si bersama Ketua DPRD Taput Poltak Pakpahan dan anggota DPRD Taput dari Dapil IV,  Pimpinan OPD dan Camat Garoga Mitsu Gultom dan seluruh Kepala Desa se-Garoga hadiri Musrenbang Kecamatan Garoga di Halaman Sekolah SD Negeri 173226 Sirpang, Desa Simpang Bolon Kecamatan Garoga, Senin (22/02/2021). “Kita akan sepakati bersama kita selesaikan yang paling…

Read More

Lantik Pejabat dan Serahkan SK CPNS serta PPPK, Bupati Taput Kembali Ingatkan ASN

Bupati Taput

topmetro.news – Bupati Taput (Tapanuli Utara) Drs. Nikson Nababan, M. Si didampingi Sekretaris Daerah Indra Simaremare melantik pejabat di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Tapanuli Utara dan juga penyerahan sebanyak 219 SK CPNS formasi Umum Tahun 2019 serta 56 SK Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahun 2020 bertempat di Gedung Kesenian Sopo Partungkoan, Tarutung (Jumat, 19/02/2021). Pelantikan Pejabat pada kesempatan tersebut…

Read More

Bupati Taput Terima Suntikan Kedua Vaksin Covid-19 Kedua

Bupati Taput Terima Suntikan Kedua Vaksin Covid-19 Kedua

  Topmetro.news – Bupati Tapanuli Utara Drs. Nikson Nababan, M.Si bersama, Wakil Bupati Taput Sarlandy Hutabarat, SH beserta ibu, Dandim 0210/TU Letkol Czi. Agus Widodo, Ketua DPRD Taput Poltak Pakpahan, Wakapolres Taput Kompol Jonni Sitompul, SH, Sekretaris Daerah Kabupaten Taput Indra Simaremare, M.Si, Ketua MUI Taput Samsul Pandiangan, Ketua IDI Taput dr. Sasmito, terima suntikan kedua Vaksin Covid-19, di Sopo…

Read More

Bupati Taput Paparkan Potensi Pariwisata Holistik Terintergrasi Komprehensif di Hadapan Menteri Pariwisata

Bupati Taput Paparkan Potensi Pariwisata Holistik Terintergrasi Komprehensif di Hadapan Menteri Pariwisata

Topmetro.news – Bupati Tapanuli Utara Drs. Nikson Nababan M.Si didampingi Sekretaris Daerah Drs. Indra Simaremare M.Si serta Kepala Bappeda Luhut Aritonang, melaksanakan audensi dengan Menteri pariwisata dan Ekonomi Kreatif Dr. H Sandiaga Salahuddin Uno, B.B.A, M.B.A di Kantor Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Jakarta, Rabu (17/02/2021). Dalam kesempatan, Bupati Taput memaparkan Potensi Pariwisata Holistik Terintergrasi Komprehensif guna merangsang percepatan pertumbuhan…

Read More

Bupati Taput Usul Pembangunan SPAM ke Kementerian PUPR dan IPA Senilai 56 M

Bupati Taput Usul Pembangunan SPAM ke Kementerian PUPR dan IPA senilai 56 M

Topmetro.news – Bupati Tapanuli Utara Drs Nikson Nababan Msi di dampingi Sekretaris Daerah Drs. Indra SH Simaremare M.Si Direktur PDAM Mual Natio Lamtagon Manalu menyampaikan Usulan Pembangunan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Ibu Kota Kecamatan (IKK) Tarutung dan Siborongborong Kepada Direktur Air Minum Kementerian PUPR Yudha Mediawan, Jakarta, Selasa (16/02/2021). Dalam Kesempatan audiensi tersebut, Bupati Taput menyampaikan bahwa usulan SPAM…

Read More

Bupati Taput Pimpin Rapat Koordinasi dengan Camat dan Kepala Desa

Bupati Taput Pimpin Rapat Koordinasi dengan Camat dan Kepala Desa

Topmetro.news – Bupati Tapanuli Utara Drs. Nikson Nababan , M.Si didampingi Asisten I Parsaoran Hutagalung dan beberapa Pimpinan OPD pimpin Rapat Koordinasi dengan seluruh Capat dan Kepala Desa Se-kabupaten Tapanuli Utara, tentang capaian kinerja dan hal hal yang menyangkut pembangunan di desa, di Sopo Rakyat Rumah Dinas Bupati Taput, Selasa (09/02). “Para Kepala Desa untuk lebih proaktif dalam menginformasikan kondisi…

Read More

Bupati Taput Tabur Benih Ikan dan Tanam bibit Pohon di Desa Parbaju Tonga

Bupati Taput Tabur Benih Ikan dan Tanam bibit Pohon di Desa Parbaju Tonga

Topmetro.news – Bupati Tapanuli Utara Drs. Nikson Nababan, M.Si didampingi beberapa Pimpinan OPD dan Camat Tarutung tabur benih ikan dan tanam bibit pohon berbuah di Dusun Lumban Situmorang Desa Parbaju Tonga, Kecamatan Tarutung, Minggu (07/02). “Ini bagian dari pemulihan ekonomi masyarakat Tapanuli Utara, bagaimana bantuan ini nantinya bisa dikembangkan dan menghasilkan produksi ikan yang lebih banyak. Untuk memenuhi kebutuhan masyarakat…

Read More

Bupati Taput Terima Suntikan Perdana Vaksin Covid-19

Bupati Taput Terima Suntikan Perdana Vaksin Covid-19 1

Topmetro.news – Bupati Taput (Tapanuli Utara) Drs. Nikson Nababan, M. Si beserta ibu Ny. Satika Nikson Nababan Boru Simamora, Ibu Wakil Bupati Ny. M. Sarlandy Hutabarat Boru Tobing, Dandim 0210/TU Letkol Czi. Agus Widodo, Kapolres Taput, Ketua DPRD Taput Poltak Pakpahan, Ketua Pengadilan Negeri Tarutung Golom Silitonga S.H M.M, Ketua MUI Taput dan juga Sekretaris Daerah Kabupaten Tapanuli Utara Indra…

Read More