Progres Food Estate di Humbang Hasundutan Jadi Contoh di Tempat Lain

Program Food Estate

topmetro.news – Gubernur Sumut Edy Rahmayadi optimis Program Food Estate di Humbang Hasundutan akan berhasil. Keberhasilan ini menurutnya akan menjadi contoh untuk pengembangan kawasan Food Estate lainnya baik di Sumut atau provinsi lain. Progres pengembangan Food Estate yang paling terlihat pada saat ini adalah tanaman kentang. Setelah pada panen pertama Bulan Maret memperoleh sekitar 15 ton per hektar, maka menurut…

Read More

Masyarakat Adat di Tano Batak Minta KLHK Cabut Izin Konsesi PT TPL di Tano Batak

Masyarakat Adat Tano Batak Bertemu dengan Menteri Siti Nurbaya Bakar

topmetro.news – Tujuh perwakilan Komunitas Masyarakat Adat dari Tano Batak didampingi KSPPM dan AMAN Tano Batak melakukan pertemuan dengan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Siti Nurbaya Bakar di Hotel KHAS Parapat. Pertemuan yang digagas langsung oleh Menteri KLHK ini juga dihadiri jajaran eselon I dan beberapa direktur di instansi KLHK. Siti Nurbaya membuka diskusi dengan menjelaskan bahwa sejak tahun…

Read More

Dihunjuk Kemenhan, Bupati Taput Fasilitasi Food Estate untuk Lahan Ketahanan Pangan Nasional

Bupati Tapanuli Utara Drs Nikson Nababan MSi terima audiensi

topmetro.news – Bupati Taput Drs Nikson Nababan MSi terima audiensi dari Kementerian Pertahanan, Widyaswara Madya Pusdiklat Bela Negara Badiklat Kemenhan, Kolonel Kav Munzir Ilyas SH MH, bersama Dandim 0210/TU Letkol Czi Ronni Agus Widodo, Senin (7/6/2021). Kunjungan tersebut adalah dalam rangka penghunjukan Taput sebagai lahan Food Estate, guna Ketahanan Pangan Nasional. Turut mendampingi Bupati pada pertemuan itu, antara lain, Sekretaris…

Read More

Luhut Sambut Positif Hasil Komoditas Food Estate Humbahas

komoditas Food Estate Humbahas

topmetro.news – Menteri Koordinator (Menko) Bidang Kemaritiman dan Investasi (Marves), Menteri Pertanian, dan Menteri Pekerjaan Umum menyambut positif hasil komoditas di Food Estate (FE) Kabupaten Humbahas (Humbang Hasundutan), Sumut. Hasil komoditas dari tiga area FE Humbahas sudah berada di atas rata-rata nasional. Menko Marves Luhut B Pandjaitan menyampaikan hal itu saat berkunjung ke Kecamatan Pollung dan Hutajulu Humbahas, Selasa (23/3/2021).…

Read More

80 Persen Lahan Food Estate akan Dikelola Masyarakat

Presiden Jokowi: 80% Lahan Food Estate akan Dikelola Masyarakat

Topmetro.news – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) melalui Dinas Kehutanan dan empat kabupaten terkait sangat mendukung Program Food Estate (Lumbung Pangan) yang telah diresmikan Presiden Republik Indonesia Joko Widodo pada 27 Oktober 2020 di Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas). Dikatakannya, 80% lahan lumbung pangan akan dikelola oleh masyarakat. Hal tersebut disampaikan Plt Kepala Dinas Kehutanan Sumut Herianto kepada wartawan, pada…

Read More