Gunung Sinabung Terus Reaktif Muntahkan Abu Vulkanik dan Lahar Dingin

Aktifitas Gunung Sinabung

topmetro.news – Aktifitas Gunung Sinabung terus reaktif. Dalam satu hari, bisa dua kali menyemburkan abu vulkanik dan memuntahkan lahar dingin menerjang sabodam. Sehingga menimbulkan keresahan dan penderitaan masyarakat di sekitar lereng gunung tersebut. “Fenomena kejadian ini, tentu menimbulkan rasa cemas bagi warga yang bermukim di seputar lingkar Gunung Sinabung. Terlebih di masa Pandemi Covid-19 ini, maka komplitlah penderitaan masyarakat,” ujar…

Read More

Awass…!! Gunung Sinabung Erupsi Lagi, Tinggi Kolom Abu Vulkanik Mencapai 5 Km

Gunung Sinabung kembali erupsi

topmetro.news – Awas…! Gunung Sinabung kembali erupsi pada, Senin (10/8/2020), menyemburkan abu vulkanik setinggi 5 km. Akibatnya sejumlah desa di sekitar Gunung Sinabung terjadi ‘gelap-gulita’ ditutupi abu vulkanik. Sehingga kendaraan yang melintas terpaksa menyalakan lampu. Menurut Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH yang saat ini sedang berada di Pos Pemantauan Gunung Sinabung kepada wartawan, erupsi Gunung Sinabung terjadi dengan tinggi…

Read More

Dua Guguran Lava Pijar Meluncur dari Gunung Merapi

gunung merapi

topmetro.news – Gunung Merapi dua kali meluncurkan guguran lava pijar dengan jarak luncur 600-700 meter ke arah Kali Gendol, Minggu (24/3/2019). Kepala BPPTKG Hanik Humaida lewat keterangan pers menyebutkan luncuran guguran lava tersebut teramati melalui CCTV pada periode pengamatan pukul 00.00 WIB hingga 06.00 WIB. Selama kurun itu, asap kawah tidak teramati. Cuaca di gunung cerah dan berawan. Angin bertiup…

Read More