KPK Geledah Rumah Japto Terkait Gratifikasi Bupati Kutai Rita Widyasari, 11 Mobil Disita

kpk geledah rumah japto

topmetro.news – Komisi Pemberantasan Korupsi mengungkapkan penggeledahan rumah Ketua Umum Pemuda Pancasila Japto Soerjosoemarno (JS), dilakukan berdasarkan surat perintah penyidikan atau sprindik dugaan penerimaan gratifikasi oleh mantan Bupati Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur, Rita Widyasari (RW). “Menggunakan sprindik gratifikasi RW,” kata Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Tessa Mahardika saat dikonfirmasi di Jakarta, Rabu. Pihak KPK belum memberikan keterangan lebih lanjut…

Read More