topmetro.news – Sejumlah wartawan, Jumat (9/8/2024), mengapresiasi gercep (gerak cepat) Polda Sumut melalui Ditreskrimsus menindaklanjuti laporan pengaduan (LP) sejumlah wartawan. Di mana dalam hal ini, pada Hari Kamis (8/8/2024), sejak sekira pukul 15.30 WIB hingga 20.30 WIB, wartawan yang menjadi pelapor dan dua saksi, sudah diperiksa Penyidik Ditreskrimsus Polda Sumut di Ruang Unit 3, Subdit IV Tipidter. Pemeriksaan atas laporan…
Read MoreTag: Laporan Wartawan
Dinilai Arogan Kepada Wartawan, Oknum Kepala Kantor Pos Sidikalang Dipolisikan
Topmetro.news – Kepala Kantor Pos Sidikalang, Pelecehan dengan kekerasan fisik terhadap profesi wartawan terulang kembali pada Kamis (30/06/2022) sekira pukul 10.30 Wib di Kabupaten Dairi, Sumatera Utara. Peristiwa itu diabadikan seorang wartawan Irwansyah Sitepu (IS), pemilik media online lokal Tigasisi.id, sekaligus kontributor InewsTV Kabupaten Dairi. Adalah oknum SB, Pegawai Badan Usaha Milik Negara (BUMN) pada PT Pos Indonesia (Persero), Cabang…
Read More