TOPMETRO.NEWS – Istri dibacok suami, anak dan cucunya pun tak luput dari sasaran amuk pelaku. Begitulah peristiwa penganiayaan yang menggemparkan wilayah hukum Polres Serdang Bedagai-Sergai (Sumatera Utara). Hanya gara-gara masalah sepele, seorang ayah tega melukai anak dan cucu tirinya sendiri dengan benda tajam. Istri Dibacok Suami, Diawali Pertengkaran Tak ayal, peristiwa pembacokan itu mendadak bikin geger warga Dusun Darul Aman…
Read More