topmetro.news – Melepas Kontingen Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) Pimpinan Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Sumatera Utara (Sumut), Wakil Gubernur (Wagub) Sumut Musa Rajekshah menginginkan Sumut meraih prestasi tiga besar juara umum. Wagub sampaikan hal itu usai melepas kontingen di GOR Cemara Asri, Medan, Kamis (12/1/2023). Sebanyak 66 atlet akan jadwalnya berangkat ke Kota Solo besok untuk mengikuti pertandingan di tanggal…
Read More